SuaraJatim.id - Bukannnya belajar di rumah, masih ada pelajar yang keluyuran di luar rumah saat wabah virus Corona (Covid-19). Bahkan, ada pelajar yang terpaksa ditangkap aparat Satpol PP karena berada di luar rumah.
Peristiwa ini terjadi di kawasan Jember, Jawa Timur. Petugas Satpol PP menjaring seorang siswa SMK saat berkeliaran di stasiun Jember. Parahnya, siswa yang baru duduk di kelas 1 SMK ini kedapatan sedang menjual diri menjadi waria.
Siswa SMK jadi waria ditangkap bersama seorang pria berusia 20 tahun dan mengaku bekerja di perusahaan percetakan. Saat disergap petugas, siswa tersebut mengaku beralasan menjadi waria karena sedang butuh uang.
“Yang satu kami dapati sedang melayani tamu. Yang satu lagi kebetulan lari ketika kami mendekat,” kata Kepala Bidang Ketertiban Umum Satpol PP Jember Herwindo seperti diwartakan Beritajatim.com, kemarin.
Baca Juga: Pengendara Tak Bermasker saat PSBB Bogor Dicegat Polisi, Nama Dicatat!
Kedua orang itu sering iseng lewat stasiun dan melihat waria yang mangkal.
“Lalu mereka ingin ikut-ikutan. Mereka mengaku butuh tambahan uang untuk kebutuhan sehari-hari,” katanya.
Herwindo mengatakan keduanya baru pertama kali kena razia.
“Sebelumnya kami panggil dulu orang tua atau keluarga mereka. Keluarga kami beri penjelasan dan pemahaman. Kami jelaskan perilaku anaknya yang menjajakan diri,” katanya.
Baca Juga: Hantam 5 Pekerja Proyek di Tol JORR hingga Tewas, Sopir Honda City Ditahan
Berita Terkait
-
Warpat, Puncak Asri dan Blok Buah Jadi Target Penertiban di Puncak Bogor Besok
-
Nyebur ke Kolam Bundaran HI, Aksi Heroik Satpol PP Gagal Tindakan Nekat Kakek A, Begini Kronologinya!
-
Sulit Awasi Judi Online, Ratusan Satpol PP Main Judol Cuma Dapat Pembinaan Ini
-
Brakk! 4 Motor Tabrak Mobil Satpol PP yang Lagi Tertibkan Bendera Parpol di Flyover Pondok Bambu
-
Ratusan Petugas Satpol PP DKI Main Judol, Begini Respons Heru Budi
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
Terkini
-
Pemkot Surabaya Turun Tangan Dampingi Siswa SMAK Gloria yang Dipaksa Ivan Sugianto Menggonggong
-
Misteri Tewasnya Siswi MI Banyuwangi, Diduga Jadi Korban Pemerkosaan
-
Pengamat Unair Soroti Undecided Voters Survei Litbang Kompas: 50 Persen Sudah Tentukan Pilihan
-
Pilgub Jatim Masih Dinamis, Hasil Survei Terus Bergerak
-
Foto Penangkapan Ivan Sugianto Viral, Warganet Sempat Curiga Ada yang Aneh