SuaraJatim.id - Hendro Agung Prayitno (43) ditusuk-tusuk setelah menjunjukkan organ vitalnya atau penis ke istri orang. Perempuan yang ditujukkan penis oleh Hendro adalah istri Ubaidilah warga Desa Bambe RT 08 / RW 01, Kecamatan Driyorejo.
Ubaidilah meradang setelah mengetahui ada foto penis Hendro di handpone milik Evi Abidatus istrinya. Belakangan diketahui, pemilik gambar tak senonoh itu adalah Hendro Agung Prayitno yang juga warga Bambe, Driyorejo.
Akibatnya, Ubet emosi sampai menusuk perut Hendro menggunakan pisau. Saat ini korban masih dalam perawatan karena luka yang dideta sangat serius. Perut di sebalah kiri sobek hingga kepala dan tangan korban ikut terluka.
Dari informasi yang dihimpun, kejadian itu pada Hari Selasa (28/4/2020) menjelang sahur, Ubaid tengah mengecek ponsel milik sang istri. Tanpa disadari, ada foto yang tidak senonoh dikirim oleh orang yang tidak ia kenal.
Baca Juga: 99 % Pelanggan Raib karena Corona, Ribuan Tukang Cukur Asgar Terpaksa Mudik
Saat itu juga, Ubaid mengajak istrinya ke rumah pengirim foto itu di Perumahan Bukit Bambe blok BQ, Desa Bambe, Kecamatan Driyorejo, pukul 03.00 dini hari. Kondisi korban saat itu tengah menyiapkan sahur bersama keluarganya.
Semula kedatangan Ubaid hanya ingin klarifikasi. Namun pelaku malah tersulut emosi karena mendengar jawaban korban. Seketika pelaku menganiaya korban secara membabi buta. Dari sana lah terjadi penusukan.
Nah, keributan dua orang karena tersulut api cemburu itu membuat para tetangga berdatangan. Warga yang mengetahui mengajak satpam perumahan untuk melerai perkelahian itu. Namun nahas, darah akibat tusukan benda tajam itu sudah lebih dulu mengalir ke perut Hendro. Pakaiannya berlumur darah akibat pertengkaran itu. Hal itu yang membuat sejumlah warga langsung dibawa ke rumah sakit.
Sementara itu Kapolsek Driyorejo, Kompol Wavek saat dikonfirmasi membenarkan terkait hal itu. Pelaku Ubed ini membawa pisau dan menusukkan ke bagian perut sebelah kiri.
Akibatnya, korban pun mengalami luka robek pada bagian kepala, luka sayat pada bagian lengan sebelah kiri dan luka sobek pada kaki sebelah kanan. Saat ini korban masih dalam perawatan tim medis.
Baca Juga: Raditya Dika Umumkan Istri Hamil Anak ke-2 Pakai Game The Sims 4
“Pelaku sudah kami amankan tadi pagi. Karena perbuatannya pelaku akan diancam pasal 351, yaitu terkait penganiyaan,” katanya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Tragis! Live Streamer Jepang Ditikam Hingga Tewas di Depan Ribuan Penonton Online
-
Karyawati di Thamrin City Ditusuk Pacar, Pelaku Bujuk Rekannya Duit Rp2 Juta hingga Mabuk Bareng
-
Pelaku Tertangkap! Karyawati Toko di Thamrin City Ternyata Ditusuk usai Putusin Pacar
-
Viral Pegawai Toko di Mal Thamrin City Ditusuk Pria Misterius, Netizen: Tanah Abang Udah Kayak Mexico, Gak Aman!
-
Ngeri! Diincar dari Rumah, Hakim PA Gusnahari Ditusuk OTK saat Hendak Ngantor
Terpopuler
- BREAKING NEWS: Mahasiswa PPDGS FKG Unhas Ditemukan Tak Bernyawa di Rumah Kontrakan
- 1 Detik Setelah Pascal Struijk Naturalisasi, Harga Pasar Timnas Indonesia Termahal ke-4 di Asia
- PSSI Pertimbangkan Tambah Pemain Keturunan Buntut Kasus Kevin Diks dan Dean James
- Breaking News! Laga Timnas Indonesia vs China Tak Tayang di TV
- Mengenal Siti Purwanti, Ibu Maxime Bouttier yang Meninggal di Rumah Luna Maya
Pilihan
-
Pemain Incaran Manchester City Kirim Ucapan Spesial ke Ibu Eliano Reijnders
-
GoTo Malu-malu Dilamar Grab, Mahar Sampai Rp115 Triliun?
-
Prediksi Negara Tetangga: Timnas Indonesia Dikalahkan China
-
5 Rekomendasi Tablet Murah Terbaik 2025, Penunjang Belajar hingga Urusan Kerja
-
Dear PSSI Masalah Wasit Lagi Nih! Persib Kirim Surat Protes Keras
Terkini
-
Pertemuan Prabowo - Megawati Makin Dekat, Bahlil: Sudah Seyogyanya
-
Jasad Siswa SMK Mojokerto Ditemukan di Sungai Brantas, Keluarga Sebut Ada Kejanggalan
-
Daftar 5 Link DANA Kaget Terbaru Pekan Kedua Mei 2025, Akhir Pekan Full Senyum
-
Patok Tanpa Izin, Pengadilan dan BPN Turun Ukur Ulang Lahan Perusahaan di Lamongan
-
Lari Sambil Curhat ke DPRD Jatim, Aspirasi Run 2025 Buka Jalan Warga Bertemu Wakil Rakyat