SuaraJatim.id - Seorang pengantar makanan pasien PDP COVID-19 di Malang, Jawa Timur tertular virus corona. Sehingga, jumlah pasien positif virus corona Covid-19 di Kota Malang bertambah menjadi 17 orang.
Pasien terakhir ini merupakan petugas medis yang bekerja di divisi gizi. Dia bertugas memberikan layanan konsumsi ke pasien dalam pengawasan di sebuah rumah sakit di Kota Malang.
“Dia perempuan berusia 19 tahun. Dia yang mengantar makanan ke ruang perawatan PDP,” kata Kepala Bagian Humas Pemkot Malang, Nur Widianto, Kamis (30/4/2020).
Saat ini Satgas Covid-19 Pemkot Malang sedang melakukan kontak tracing untuk mengetahui awal mula riwayat pasien ke 17 teridap virus corona.
Baca Juga: Wabah Corona, 600 Lebih Buruh Pabrik Es Legendaris Aice Cikarang Kena PHK
Apakah dari tenaga kesehatan atau PDP yang dirawat di rumah sakit. Pasien ke 17 pun dirawat atau melakukan isolasi mandiri di rumah.
“Terjangkit dari siapa, kita masih telusuri, kita tidak berani menyimpulkan secara dini. Dia saat ini isolasi mandiri di rumah,” ucap Nur Widianto.
Nur Widanto mengungkapkan, pasien remaja wanita ini masuk dalam kategori orang tanpa gejala (OTG). Dia diketahui positif virus corona setelah menjalani test cepat. Kemudian dia juga menjalani uji swab, dan hasilnya dia dinyatakan positif teridap virus corona.
“Tidak ada sama sekali gejala klinis. Dia ketahuan saat kondisi suhu tubuhnya panas atau demam. Saat rehat dilakukan pemeriksaan awal dan juga swab hasilnya positif,” tandas Nur Widianto.
Sementara itu, data Covid-19 Kota Malang Per 30 April 2020, orang dengan resiko (ODR) 1.935 orang, orang tanpa gejala (OTG) 189 orang, orang dalam pemantauan (ODP) 714 orang, serta pasien dalam pengawasan (PDP) sebanyak 169 orang.
Baca Juga: Lahir Ditengah Pandemi, Bayi-Bayi Ini Dinamai Corona, Covid hingga Lockdown
Sedangkan PDP yang meninggal dunia sebanyak 10 orang. Sementara dari 17 pasien positif 8 dinyatakan sembuh dan 9 masih dalam perawatan.
Berita Terkait
-
Picu 'Bencana' di Malang, Ini Aturan Penerbangan Balon Udara dan Sanksi Bagi yang Melanggar
-
7 Tempat Wisata di Malang, Liburan Seru Sambil Menikmati Udara Sejuk
-
Liburan Anti Bosan di Malang Skyland: Panduan Lengkap Harga Tiket dan Aktivitas
-
BRI Tebar Kebaikan di Bulan Suci, Ribuan Sembako Disalurkan & Pemudik Dimudahkan
-
Demi Mengabdi, Mahasiswa Rantau AM UM Tak Pulang Kampung saat Lebaran!
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
-
Prabowo Percaya Diri Lawan Tarif Trump: Tidak Perlu Ada Rasa Kuatir!
-
Magisnya Syawalan Mangkunegaran: Tradisi yang Mengumpulkan Hati Keluarga dan Masyarakat
Terkini
-
Pria Pasuruan Ditemukan Tewas Setelah Menggunakan Jasa PSK
-
BRI Membantu UMKM Seperti Gelap Ruang Jiwa Menjangkau Pasar Global
-
Setelah Gabung dalam BRI UMKM EXPO(RT), Kini Usaha UMKM Unici Songket Silungkang Meroket
-
KBS Jadi Pilihan Destinasi Wisata di Surabaya, Fotografer Keliling Ketiban Rezeki Nomplok
-
Posko Mudik BUMN dari BRI Berikan Layanan Kesehatan dan Ruang Istirahat Saat Arus Balik Lebaran