“Ini desa kami. Kami menolak kejadiran orang luar. Apalagi mereka pasien positif Covid,” ujar warga.
Situasi sedikit mereda ketika sejumlah petugas dari Polsekta Jombang tiba di lokasi. Korps berseragam coklat meminta warga tenang.
Baik pemilik rumah maupun warga kemudian digiring ke balai desa untuk berembuk. Nampak hadir Kapolsekta Jombang AKP Wilono.
Ketua RT 02 RW 01 Kelurahan Jombang Ahmad Nafik mengatakan, aksi spontanitas itu terjadi karena warga resah dengan kehadiran pasien dari luar desa yang menjalani isolasi. Apalagi, kehadiran mereka tanpa ada sosialisasi terlebih dulu.
“Makanya, kami meminta orang yang menjalani isolasi di rumah tersebut segera pergi. Kalau bisa malam ini juga,” ujar Nafik yang berkali-kali menenangkan warganya.
Di hadapan warga, Luluk mengakui bahwa di rumahnya ada dua orang yang menjalani isolasi, yakni SB dan AH.
Namun demikian, Luluk mengklaim bahwa keduanya statusnya negatif. Sudah begitu, isolasi tersebut juga sudah memdapat ‘restu’ dari Bupati Jombang dan Dinas Kesehatan (Dinkes) setempat.
Kontributor : Achmad Ali
Baca Juga: Kisah Pengusaha Peti Jenazah Jogja, Jarang Dapat Pesanan Saat Wabah Corona
Berita Terkait
Terpopuler
- Selamat Datang Elkan Baggott Kembali Disambut Rizky Ridho Hingga Yakob Sayuri
- Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
- 4 Pilihan Alas Bedak Wardah yang Bikin Glowing dan Tahan Lama, Murah tapi Berkualitas!
- 4 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Rp500 Ribuan, Favorit Pelari Pemula
- 6 Rekomendasi Lipstik yang Tahan Lama Terbaik, Harga Terjangkau Mulai Rp30 Ribuan
Pilihan
-
Jay Idzes Tarik Diri usai Tak Kunjung Dapat Klub Baru, Bagaimana Nasibnya di Venezia?
-
Regulasi 11 Pemain Asing, Guru Patrick Kluivert Dorong Pemain Lokal Hengkang dari Super League
-
Pelatih Irak Dibuat Pusing Timnas Indonesia Jelang Ronde 4: Kami Coba Hubungi, tapi...
-
5 Rekomendasi HP 5G Murah Rp 2 Jutaan Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Bak Langit dan Bumi! Adu Lezat Nasi Kotak Presiden 2025 vs Bubur Aneh di Piala Dunia Antarklub
Terkini
-
Susah Cari Kerja? Ini Solusi dari Al-Quran Menurut Ustadz Adi Hidayat
-
Asuransi Gadget di Era HP 20 Jutaan: Sekadar Gaya Hidup atau Kebutuhan Wajib?
-
Tren Green Energy: Peluang Bisnis Panel Surya untuk Rumah Tangga
-
Khofifah Puji Banyuwangi Ethno Carnival 2025, Budaya Lokal Tampil Mendunia
-
AgenBRILink Jadi Pilar Inklusi Keuangan, BRI Terus Inovasi Layanan