SuaraJatim.id - Adanya wabah Corona di bulan suci Ramadan tak menyurutkan niat bagi para tahanan di Rutan Klas 1 Medaeng Surabaya untuk melaksanakan ibadah. Bahkan, para tahanan ini makin khusyuk mengaji secara bersama.
Melansir Berita Jatin, selama masuk bulan puasa, orang yang bermasalah dengan hukum ini rutin menggelar taduran setiap malam, dari jam 20.00 WIB hingga 22.00 WIB.
Kasi Pelayanan Tahanan Rutan Medaeng Akhmad Nur Dukha menyampaikan, para tahanan tetap menerapkan protokol kesehatan, yakni menjaga jarak untuk mencegah penularan virus Corona.
“Ada sekitar 20 warga binaan yang tiap malam mengikuti tadarus, mereka digilir bergantian untuk melakukan tadarus tiap malam dengan tetap mengedepankan prosedur kesehatan yakni jaga jarak alias social distancing,” kata dia, kemarin.
Baca Juga: Jokowi Jaga Jarak dan Bermasker saat Lantik Boy Rafli jadi Kepala BNPT
Yang membuat kagum, meski mereka tersandung masalah hukum namun mampu mengaji sekitar dua juz dalam seminggu.
Dukha menambahkan, kegiatan ini merupukan rutinitas setiap bulan Ramadan di Rutan Medaeng. Ini yang membuat nuansa Ramadan sangat terasa di rutan tersebut.
Berita Terkait
-
Alert! Kemenkes Peringatkan Potensi Peningkatan Covid-19
-
Virus Corona Ngamuk Lagi, Kasus Covid-19 di Singapura Meroket Hingga Dua Kali Lipat
-
Tertidur Saat Malam Lailatul Qadar di Bulan Ramadhan, Apakah Berdosa? Simak Penjelasannya
-
Viral Emak-emak Ngamuk Banting Alquran, Terganggu Suara Remaja Khusyuk Tadarusan di Masjid
-
Didoakan Husnus Khotimah, Peserta Tadarus di Sulawesi Meninggal Saat Mengaji di Masjid
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Komisi E DPRD Jatim Soroti Fenomena Guru Takut Dipolisikan
-
Kebakaran Panti Pijat Emperor Spa Surabaya, 2 Terapis Sesak Napas
-
Tim Khofifah-Emil Rekap Dokumen C Hasil dari Saksi, Sama dengan Quick Count?
-
Kronologi Lengkap Kecelakaan Maut Tol KLBM Gresik: Mobil Ringsek, 3 Orang Meninggal Dunia
-
KPU Jatim: 3 Petugas Meninggal Dunia Saat Pemungutan Suara Pilkada 2024