SuaraJatim.id - Masyarakat Indonesia mengenal flu sebagai penyakit ringan yang bisa sembuh dengan sendirinya. Padahal gejala flu bisa sangat menyebalkan.
Perasaan lemas di seluruh badan ditambah hidung meler tak nyaman, membuat aktivas sehari-hari menjadi berantakan tak keruan.
Dikutip dari Mirror Online, para ahli mengungkapkan serangkaian tips yang bisa dilakukan untuk mencegah flu yang diderita semakin parah.
Rangkaian tips tersebut bisa Anda lakukan dan terapkan mulai dari pagi, sore hingga malam hari. Kira-kira apa saja ya?
Baca Juga: Besok Sembuh, Ini Tiga Cara Meredakan Flu Dalam Waktu 24 Jam
1. Pagi
Profesor Ron Eccles, seorang pakar flu sekaligus profesor dari Universitas Cardiff, mengatakan Anda dapat memulai hari dengan mandi air panas.
Hal tersebut dapat 'melonggarkan sekresi' di hidung berkat uap karena uap dapat membantu menghilangkan sinus yang menyumbat. Air hangat juga dapat meredakan nyeri pada anggota badan yang sering kita alami saat sakit.
Selanjutnya, konsumsi vitamin C. Bisa dengan mengomumsi buah-buahan seperti jeruk atau kiwi.
Sayangnya, Anda harus sedikit berjauhan dengan kopi atau teh di pagi hari. Menurut ahli gizi, Amanda Ursell, kandungan kafein dapat membuat Anda dehidrasi. Jadi coba konsumsi jus jeruk sebagai gantinya.
Baca Juga: Kenapa Virus G4 Penyebab Flu Babi Berpotensi Jadi Pandemi?
2. Sore
Berita Terkait
-
7 Ramuan Tradisional untuk Atasi Batuk Pilek Anak dengan Cepat, Terbukti Ampuh!
-
8 Daftar Makanan dan Minuman untuk Meredakan Flu
-
Kenapa Jadi Gampang Sakit Flu saat Musim Hujan? Begini Penjelasan Dokter
-
Telur Jadi Barang Mewah di AS, Harga Naik 2 Kali Lipat karena Flu Burung?
-
Jadi Gejala Awal Flu, Begini Cara Tepat Atasi Sakit Tenggorokan
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney