SuaraJatim.id - Jawa Timur catat kematian tertinggi pasien positif corona, Selasa (28/7/2020) hari ini. Data harian dari Kementerian Kesehatan mencatat, jumlahnya cukup menggembirakan, yakni sebanyak 2.366 kasus.
Total kesembuhan hingga hari ini bertambah menjadi 60.539 kasus. Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito mengatakan, Provinsi Jawa Barat menjadi penyumbang terbesar pasien sembuh dalam data harian, ada 627 kasus sembuh, dengan total kesembuhan ada 3.567 kasus.
Lalu kedua terbanyak berada di provinsi Jawa Timur dengan 401 kasus sembuh, total kesembuhan 13.081 kasus.
“Sementara DKI Jakarta menjadi terbanyak ketiga dengan 376 kasus sembuh dengan total kesembuhan mencapai 12.367 kasus,” kata Wiku seperti dilansir beritajatim.com, Selasa (28/7/2020).
Baca Juga: Penyerang Real Madrid Mariano Diaz Positif COVID-19
Meski demikian, lanjutnya, penambahan kasus positif Covid-19 harian masih terus terjadi.
Ada penambahan sebanyak 1.748 kasus baru. Total kasus positif kini bertambah menjadi 102.051 kasus.
DKI Jakarta menjadi penyumbang kasus baru terbanyak, jumlahnya 409 kasus dengan total 19.995 kasus.
Diikuti Jawa Timur dengan 313 kasus dengan total 21.125 kasus.
Dan Jawa Tengah ketiga terbanyak sebesar 185 kasus dengan total 8.807 kasus.
Baca Juga: Waspada! Semua Wilayah Jakarta Zona Merah Corona, Kecuali Kepulauan Seribu
Untuk laju kasus kematian, dalam beberapa hari belakangan cukup terkendali.
Kasus kematian harian tidak terpaut jauh dari beberapa hari sebelumnya.
Data terbaru menyatakan ada 63 kasus kematian baru yang menambahi total kematian menjadi 4.901 kasus.
Kasus kematian tertinggi hari ini berada di Jawa Timur dengan jumlah 22 kasus.
Diikuti DKI Jakarta dengan 15 kasus dan ketiga terbanyak berada di Jawa Tengah sebanyak 8 kasus.
“Total kematian terakhir mencapai 4.901 kasus,” kata Wiku.
Berita Terkait
-
Lebih Pilih Ngadu ke Gibran Ketimbang Pemda, Warga Jaktim: Lebih Percaya di Sini
-
Peringati Hari Listrik Nasional Ke-79, PLN Kembali Pecahkan Rekor MURI Konvoi 2.200 Motor Listrik Terbanyak
-
Lawan Kecanduan Gadget! Intip Keseruan Kampung Tanpa HP di Sidoarjo
-
Habis Kasasi, Terpidana Pembunuhan Ronald Tannur Langsung Dibekuk di Surabaya
-
5 Potret Kesederhanaan Arumi Bachsin, Padahal Suami Punya Harta Miliaran Rupiah
Terpopuler
- Sritex Resmi PHK Ribuan Karyawannya, BNI jadi Satu-satunya Bank BUMN yang 'Nyangkut' Rp374 Miliar
- Siapa Intan Srinita? TikToker yang Sebut Roy Suryo Dalang di Balik Fufufafa Diduga Pegawai TV
- Pendidikan Intan Srinita, Ketahuan Bersih-bersih usai Sebut Roy Suryo Pemilik Akun Fufufafa?
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Dilaporkan Aliansi Bugis, Denny Sumargo bikin Permintaan Maaf Terbuka
Pilihan
-
Harga Emas Antam Lagi-lagi Jatuh Terjungkal Hari Ini
-
Prediksi Timnas Indonesia vs Jepang: Hanya Misi Sulit, Tapi Bukan Mustahil Garuda!
-
KUR Tak Termasuk Hapus Buku Kredit Macet, Ini Penjelasannya
-
Menakar Persentase Kemenangan Timnas Indonesia vs Jepang, Bukan Mustahil?
-
Siapa Rauf Purnama, TKN Prabowo-Gibran yang Kini Jadi Komisaris Utama Antam
Terkini
-
Nasib Siswa Disuruh Menggonggong di Surabaya: Trauma dan Diskors
-
Tragedi Pilu di Sidoarjo: Anak Tega Bunuh Ibu Kandung Saat Mabuk
-
Pemicu Demo Bawaslu Jember Berujung Ricuh: Pagar Rusak dan Roboh
-
Luluk Sebut Tenaga Pendidik di Pesantren Juga Butuh Perhatian
-
Kronologi Daihatsu Zebra Tabrak Brio Lalu Masuk Jurang di Pacet, Begini Kondisi Penumpangnya