SuaraJatim.id - Seorang gadis berusia 15 tahun, warga Kecamatan Tanjung Bumi, Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur, diduga menjadi korban kekerasan seksual. Pelakunya pria berinisial U (33), yang diketahui masih tetangga korban.
Korban Melati (bukan nama sebenarnya), mengaku dipaksa oleh tetangganya sendiri sekitar Mei 2020. Namun, ia tidak berani memberitahukan kejadian pencabulan tersebut kepada orang tuannya dan memilih untuk melaporkan kejadian dugaan pelecehan seksual itu ke Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polres Bangkalan.
“Ya betul, laporan baru masuk Sabtu kemarin ke kami dengan nomor laporan STP/207/VIII/RES.1.4./2020 Tanggal 29 Agustus 2020 dan saat ini sedang didalami oleh Unit PPA,” ujar Kasatreskrim Polres Bangkalan, AKP Agus Sobarnapraja, seperti dikutip dari beritajatim.com - jaringan Suara.com, Senin (31/8/2020).
Sementara itu, Kanit PPA Polres Bangkalan Aipda Khomsin Zakariya mengatakan kasus ini akan terus dikembangkan.
Baca Juga: Guru Olahraga di Jambi Diciduk Polisi Usai Berkali-kali Cabuli ABG 16 Tahun
Ia juga mengatakan bahwa korban hari ini telah melakukan visum.
“Ya betul, korban kami antar ke rumah sakit untuk visum,” terangnya.
Diketahui, U sebagai terduga pelaku selain masih kerabat, juga merupakan tetangga yang berdomisili tak jauh dari rumah korban.
Melati juga diduga hamil 5 bulan pasca pencabulan tersebut.
“Hamil atau tidaknya belum bisa kami sebutkan sebab masih menunggi hasil dari rumah sakit,” pungkasnya.
Baca Juga: Guru Setubuhi ABG Berkali-kali, Ortu Pelaku Curigai Ranjang di Kamar Jebol
Berita Terkait
-
Pasien Korban Dokter Cabul di Malang Terus Bertambah, Segini Totalnya!
-
Cabuli Mahasiswi, Mendiktisaintek Ungkap soal Status ASN Eks Guru Besar UGM Edy Meiyanto
-
Cabuli Mahasiswi, Legislator PKB Geram Aksi Predator Seks Guru Besar UGM: Jangan Dikasih Ampun!
-
Jaringan Predator Seks Anak di NTT: Sosok VK Diduga Jadi 'Makelar' Eks Kapolres Ngada!
-
Deretan Bisnis Shella Saukia selain Skincare, Berani Laporkan Nikita Mirzani
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Gelombang Kekesalan Jakmania Memuncak: Carlos Pena di Ujung Tanduk Pemecatan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
Terkini
-
Insiden di Mapolres Pacitan Bukan Aksi Teror, Polda Jatim Beberkan Kronologinya
-
Pemred Beritajatim.com Dinobatkan Sebagai Tokoh Pers 2025
-
Tutorial Pengajuan KUR BRI 2025 Online, Simak syaratnya
-
2 Korban Longsor Ponpes Gontor Kampus Magelang Merupakan Santri Asal Surabaya
-
Link DANA Kaget Hari Ini, Sambut Awal Pekan dengan Ceria