SuaraJatim.id - Unggahan status pemilik akun Facebook Dyah Mariyana membetot reaksi warganet di jagat maya. Dyah mencari adiknya bernama Iin Trisnawati lewat media sosial yang hilang bagai ditelan bumi setelah pulang dari Taiwan.
Ia juga mengunggah foto adiknya, seorang gadis, yang katanya belum pulang ke rumahnya di Cirebon, Jawa Tengah, sampai sekarang. Kemudian Dyah menyertakan foto seorang remaja, yang disebut-sebut terakhir kali bersama adiknya.
Pria ini mengaku sebagai orang Taman Dayu, Pandaan, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur. Karena adiknya tak kunjung pulang, Dyah curhat kalau ibunya menangis terus-terusan.
"Assalamualaikum punten saya Dyah Mariana dari cirebon adakah yg kenal dengan dia... dia ngakunya orang taman dayu Pasuruan/surabaya jatim... Terakhir dia terlihat bersama adik saya dr Cirebon dan skrng adik saya menghilang bagaikan di telan bumi... Wa messenger keluarga di blok... Keluarga kami khawatir apalagi Ibu saya nangis terus soalnya adik saya baru pulang dari Taiwan... Mohon informasinya bila mengetahui keberadaan ke dua nya nama adik saya iin trisnawati tinggi badan 160 kulit putih alamat rumah desa hulubanteng Kidul blok kliwon rt 001 rw 005 hulubanteng pabuaran Cirebon ... Terima kasih admin sdh mengizinkan saya bergabung dengan grup ini... ," demikian status Dyah Mariana di Facebooknya.
Baca Juga: Viral Siswa SMK Nikahi Dua Cewek Sekaligus, Publik: Jomblo Menangis
Info detailnya bisa diklik DI SINI
Pemilik akun Facebook Lukman menulis komentar begini: "Duh sayang sekali cantik gitu cowok e kok gitu "
Kemudian akun Kartolo Sadewo memberi nasihat seperti ini: "Kasih keterNgan nama, umur pawakan, tinggi badan , atapun keterangan lainya kalo cuma foto mungkin wajah tanpa make up sudah berbeda. Maaf jika saya salah,"
Berikutnya akun Facebook Daeng Pikolo yang nampak menyangsikan informasi ini: "Nyimak tok ae takut salah kata.. Informasinya juga kurang akurat dan enggak jelas mending ndelok ae.."
Akun Facebook Andiani Azka menulis komentar agak mistis: "Dyah Mariyana, kyak e adek pean di suwuk no mb gak mungkin nek polosann... Lanangan e koyok kecoak ngunu."
Baca Juga: Viral Aksi Pemotor Ugal-ugalan Bikin Ngilu, Penumpangnya Sampai Terbang
Poer Adi memberi masukan agar informasinya lebih jelas lagi: "Maaf... Taman dayu itu luas. Dan tepatnya nama desa juga tidak tahu , jadi agak sulit mencarinya. Coz saya tau persis daerah taman dayu."
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney