SuaraJatim.id - Beberapa waktu lalu viral pos polisi di Kabupaten Malang, Jawa Timur, mirip dengan Istana Negara di Jakarta. Pos Pelayanan Operasi Lilin Semeru 2020 itu berada di Karanglo, Kecamatan Karang Ploso.
Pos polisi mirip Istana Negara ini rupanya mencuri perhatian Wakil Kepala Kepolisian Daerah Jawa Timur (Wakapolda Jatim) Brigadir Jenderal Polisi Slamet Hadi Supraptoyo.
Bigjen Slamet mengapresiasi pos pelayanan ala Istana Negara di Pos Polisi M-9.0 itu. Hal itu disampaikan jenderal bintang satu saat melakukan peninjauan pos pelayanan dan pengamanan Operasi Lilin Semeru 2020 di Malang Raya, Minggu (27/12/2020) sore.
"Tentu ini sangat inovatif. Kita patut berikan apresiasi. Sehingga harapan yang ada di sini bahwa walaupun kita ada di Malang, kita merasakan ini adalah miniatur Indonesia. Ini kan Istana," terang Brigjen Slamet, seperti dikutip dari beritajatim.com, media jejaring suara.com, Senin (28/12/2020).
Baca Juga: Polisi Siapkan Tim Pemburu Kerumunan Pesta Malam Tahun Baru di Malang
Orang nomor dua di jajaran Polda Jatim pun cukup terkesan dengan konsep yang disajikan di Pos Polisi M-9.0 Karanglo buatan Satlantas Polres Malang itu. Slamet pun menyebut, konsep istana itu merefleksikan Bhinneka Tunggal Ika.
"Apalagi dengan situasi yang dihadapi bangsa sekarang ini, mudah-mudahan bisa mewakili. Ini menjadi tempat yang bisa dijadikan masyarakat untuk mengingat bahwa bangsa Indonesia adalah milik kita," ujarnya.
Lulusan Akademi Kepolisian 1990 juga bilang, walaupun di Malang, Pos Polisi sekaligus pos pelayanan itu sangat bernuansa Indonesia. "Anggap saja walaupun di Malang, ya rasa Jakarta-lah," kata Slamet mengakhiri
Berita Terkait
-
Usai Bandung dan Garut, Giliran Dokter di Malang Diduga Lakukan Pelecehan di Rumah Sakit
-
Picu 'Bencana' di Malang, Ini Aturan Penerbangan Balon Udara dan Sanksi Bagi yang Melanggar
-
7 Tempat Wisata di Malang, Liburan Seru Sambil Menikmati Udara Sejuk
-
Liburan Anti Bosan di Malang Skyland: Panduan Lengkap Harga Tiket dan Aktivitas
-
BRI Tebar Kebaikan di Bulan Suci, Ribuan Sembako Disalurkan & Pemudik Dimudahkan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia
-
Harga Gabah Kering Jatuh, DPRD Jatim: Panen Raya Terancam Tak Dinikmati Petani