SuaraJatim.id - Sejak kemarin viral foto Kepala KSP Moeldoko di media sosial (medsos) dilengkapi dengan tulisan "Aku nambah kopi, ada yang semakin grogi" di sebelahnya.
Foto ini dikait-kaitkan dengan berisiknya isu kudeta Partai Demokrat (PD) yang embuskan Ketua Umumnya Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). Isu tersebut belakangan menyeret nama Moeldoko sehingga harus melakukan klarifikasi.
Pegiat media sosial, Denny Siregar, ikut memanasi isu tersebut. Denny menyentil AHY dalam unggahan foto dua tokoh tersebut di akun Twitternya @Dennysiregar7.
"Pak @Dr_Moeldoko jangan nakal gitu ah.. Kasian masih kecil." demikian Denny Siregar menulis caption dalam unggahan foto Moeldoko dan AHY.
Baca Juga: Survei Capres: Prabowo Tertinggi, Moeldoko Peringkat Buncit
![Unggahan foto Moeldoko dan AHY Denny Siregar di Twitter [Tangkapan layar akun Twitter/@Dennysiregar7]](https://media.suara.com/pictures/480x260/2021/02/07/31673-unggahan-denny-siregar.jpg)
Sebelumnya, dua tokoh ini memanasi jagat politik tanah air setelah isu kudeta PD diembuskan AHY.
Sejak beberapa hari terakhir ramai pemberitaan soal isu kudeta di Partai Demokrat. Isu ini diembuskan Ketua Umum DPP PD Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).
AHY menyebut ada pejabat yang terlibat dalam rencana kudeta tersebut. Belakangan, Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko dikait-kaitkan dengan isu tersebut.
Ia dituduhan bersekongkol dengan sejumlah kader Partai Demokrat yang disebut hendak menggulingkan AHY.
Moeldoko Membantah
Baca Juga: Isu Kudeta Partai Demokrat, Moeldoko Kalah dengan AHY untuk Pilpres 2024
Moeldoko, dalam konferensi pers di rumahnya, Jakarta Pusat, Rabu (3/2/2021), mengatakan isu yang mengaitkannya dengan rencana kudeta di Demokrat tersebut lucu.
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: AHY Minta Ikhaskan Dana Haji yang Dibawa Kabur Yaqut Cholil Qoumas
-
Ini Kata AHY Soal Peluang Pertemuan Prabowo, SBY dan Megawati Usai Lebaran
-
Didit Prabowo Ajak Swafoto SBY Saat Lebaran, AHY Bilang Begini
-
Siap-siap Arus Balik, AHY: Pemerintah Sudah Punya Jurus Jitu Atasi Kemacetan
-
Tak Akan Hadiri Open House Prabowo di Istana, AHY: Pak SBY Lebaran di Cikeas
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Pemprov Jatim Siap Urus Penerbitan Ulang Ijazah Pekerja Ditahan, Gubernur Khofifah: Solusi Konkret
-
Penyelenggara Barati Cup International 2025 Buka Suara Perihal Kisruh Jadwal Pertandingan
-
Batik Tulis Lokal Go Internasional dengan Dukungan BRI
-
Makin Ramah Pengguna, BRImo Hadir dengan Bahasa Indonesia dan Inggris
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!