SuaraJatim.id - Anda tentu sepakat kalau tikus rumahan itu mengganggu. Hewan pengerat ini selain menyebabkan kotor, juga membawa penyakit. Belum lagi menyebabkan barang-barang rusak.
Nah, bicara tikus, sebenarnya ada banyak cara atau tutorial menangkap tikus ini. Salah satunya seperti video di Youtube ini.
Video berjudul: "Perangkap kotak plastik / cara membuat perangkap tikus dengan kotak plastik", ini diunggah akun Mouse Channel.
Ini video lama, diunggah dua tahun lalu, video ini sudah ditonton 11 juta kali. Video cara membuat jebakan rombongan tikus ini sampai sekarang masih nampak banyak yang melihat dan berkomentar.
Baca Juga: Babak Belur Lawan Gibran, Tikus Pithi Malah Incar Pilpres 2024
Dalam video itu, seorang pria mempersiapkan sejumlah bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat jebakan tikusnya. Ia nampak menyiapkan galon keran air, kemudian kerannya dilepas sementara bagian atas galon dipotong cukup lebar.
Ia kemudian memberi tutup yang dicacah/diiris-iris. Tutup yang diiris-iris itu nanti akan memudahkan tikus masuk ke dalam galon, namun ketika sudah masuk tidak akan bisa keluar lagi.
Ketika galon sudah siap tinggal di pasang di rumah yang ditengarai sebagai tempat lalu lalang tikus. Saat dipasang, siapkan kayu sebagai jembatang tikus masuk ke dalam galon.
Langkah terakhir ini yang paling penting. Ketika semua sudah terpasang, siapkan umpan yang disukai tikus. Bisa parutan keju, atau apapun yang memang disukai oleh tikus.
Diamkan selama beberapa waktu, setelah tengoklah. Hasilnya bisa dilihat seperti di VIDEO INI.
Baca Juga: Tanpa Obat, Ini Tips Tahan Ejakulasi Agar Tidak Cepat Keluar
Berita Terkait
-
Pagar Rumah Seret saat Dibuka, Begini Cara Memperbaikinya
-
Tips Sukses Manajement waktu Antara Kuliah dan Kerja ala Maudy Ayunda
-
Mobil Keluarga 7 Penumpang di Bawah 100 Juta! Cek Rekomendasi Terbaiknya
-
Tips Rahasia Berkendara Mobil Tetap Aman yang Jarang Diungkap
-
Tips Cerdas Mencuci Pakaian dengan Mesin Cuci: Hemat Waktu, Hasil Bersih Sempurna
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Bawaslu Jatim Minta Hormati Masa Tenang: Jangan Ada Pengumuman Hasil Survei
-
Pesan Penting Said Abdullah untuk Kader PDIP Jatim di Masa Tenang
-
Tega! Kronologi Suami di Gresik Aniaya Istrinya Hingga Meninggal
-
Gunakan Alat Seadanya, Emil Dardak Ikut Turunkan APK
-
APK Calon Kepala Daerah Dibersihkan dari Jalanan Kota Surabaya