SuaraJatim.id - Artis Ashanty sempat kritis setelah dinyatakan positif terpapar Covid-19 beberapa waktu lalu. Bahkan, sempat beredar kabar 'hoaks' kalau suami Anang Hermansyah itu meninggal dunia.
Sebelumnya, kondisi Ashanty yang kritis karena sakit diungkapkan suaminya lewat sebuah video di Youtube. Anang menceritakan, Ashanty ketahuan terpapar Covid saat ke rumah sakit untuk mengecek kondisi paru-parunya.
Di sana terdapat bercak putih yang masih sedikit dan dokter mengatakan agar pelantun tembang 'Aku Memilihmu' itu untuk isolasi mandiri saja. Kemudian setelah dua hari pulang dari rumah sakit kondisi Ashanty justru mulai menurun.
Kondisi itu membuatnya kembali dibawa ke rumah sakit untuk menjalani perawatan secara intensif. Di sisi lain, Ia memiliki penyakit autoimun. Artinya, ibu sambung dari Aurel Hermansyah ini merupakan pasien Komorbid. Dalam kondisi kritis ini kabar beredar menyebutnya meninggal dunia.
Baca Juga: Ashanty Tak Terima Dibilang Kena Covid-19 Gegara Kerja Terus
Kini kondisi Ashanty bisa dibilang sudah membaik. Hal ini diungkapkannya di akun Instagram pribadinya @ashanty_ash. Dalam unggahan itu Ia mengaku bersyukur sebab banyak yang mendoakan kesembuhannya sehingga kini kondisinya sudah membaik.
"Terima kasih buat semua doa dan supportnya, maaf kalau aku ngga bisa bales satu2. Tapi aku mengucapkan sangat amat berterima kasih dari lubuk hati aku yg paling dalam." Tulis Ashanty
Ashanty juga mengungkapkan bahwa dirinya sudah pulang dari Rumah sakit, dan kondisinya sudah jauh lebih baik sekarang Ashanty masih recovery dan menjalani isolasi mandiri sampai kondisinya pulih.
Ashanty juga menyinggung soal isu yang menyebut dirinya meninggal dunia
"Makasih juga yg sudah memberitakan macam2 hal tentang saya sampai meninggal dunia, Alhamdulillah Allah masih kasih saya kesempatan buat hidup.. Banyak asumsi dan berita2 yg nggak bener," Tulis Ashanty
Baca Juga: Ashanty Ungkap Alasan Nekat Kerja Saat Pandemi
Ashanty juga berpesan untuk tidak menyepelekan Covid 19. "Pls jangan sepelekan Covid19 apa lg yg punya penyakit bawaan spt saya. Buat kalian yg kena dan fine2 aja kalian hanya perlu banyak bersyukur, karena banyak yg kena dan berjuang melawan sakitnya untuk tetap hidup," tambah Ashanty.
Berita Terkait
-
Lagi Liburan di Barcelona, Ashanty Kaget Titiek Puspa Meninggal: Akan Selalu Terkenang!
-
Lagi Liburan di Spanyol, Ashanty sampai Ditinggal Tour Guide karena Keasyikan Foto
-
Sikap Ashanty Saat ART Sungkem di Momen Lebaran Jadi Perbincangan
-
Beda THR Ameena dari Ashanty vs Geni Faruk, Hampir Jadi Korban 'Investasi Bodong' Atta Halilintar
-
Tak Hadiri Ultah Kris Dayanti, Anang Hermansyah dan Ashanty Jadi Perbincangan
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Tanpa Tedeng Aling-aling, Pramono Sebut Bank DKI Tidak Dikelola Profesional: Banyak Kasus Terus!
-
5 HP Murah Mirip iPhone 16: Harga Mulai Sejutaan, Bikin Orang Terkecoh!
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
-
Markas Pemain Korut U-17: Yang Tersembunyi di Balik Klub 4.25 SC?
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
Terkini
-
BRI Jadi Penyedia Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
KR Biang Kerok Pencurian Rumah Kosong di Malang, Diciduk di Warnet
-
Kronologi Lengkap Aksi Heroik Pria Sidoarjo Selamatkan Korban Perampokan di Gresik, Terluka Tembak
-
Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Direktur Utama BRI Hery Gunardi Punya Jejak Karir Cemerlang
-
Putuskan Damai dengan Pengusaha yang Diduga Tahan Ijazah Karyawan, Armuji: Itu Sudah di Luar Saya