15. Kebun Bibit Wonorejo
Menikmati pemandangan pepohonan menjadi favorit penduduk yang sering menghabiskan waktu di kota. Kebun Bibit Wonorejo menghadirkan berbagai tanaman yang dapat menyegarkan mata. Wisatawan juga bisa menikmati suasana danau yang tenang.
Lokasi ini sering menjadi lokasi untuk piknik. Wisatawan juga akan menemui adanya proses foto prewedding. Kebun Bibit Wonorejo terletak di Rungkut. Wisatawan tidak perlu membayar tiket masuk tetapi cukup membayar uang parkir.
Alamat: Jl. Raya Kendalsari Blok RK No.70, Wonorejo, Kec. Rungkut, Kota Surabaya, Jawa Timur.
Baca Juga: Lebaran Bareng Suami, Potret Syahrini Pakai Mukena Bikin Salfok
16. Museum House of Sampoerna
Rokok menjadi produk yang sering ditemui. Di Surabaya tersedia museum House of Sampoerna yang menunjukkan hal apa yang mereka lakukan dalam pabriknya. Di sini wisatawan bisa melihat alat laboratorium, produk cengkeh, alat produksi, dan sebagainya. Wisatawan juga bisa berkeliling beberapa lokasi di Surabaya menggunakan bus yang tersedia sesuai jadwal.
Museum House of Sampoerna terletak di Pabean Cantian. Anda dapat berkunjung setiap hari mulai pukul 09.00-18.00. Anda tidak perlu menyiapkan biaya tiket masuk bahkan biaya untuk parkir. Anda hanya perlu menunjukkan KTP saat masuk.
Alamat: Taman Sampoerna No.6, Krembangan Utara, Kec. Pabean Cantian, Kota Surabaya, Jawa Timur.
17. Pelabuhan Tanjung Perak
Baca Juga: Rayakan Lebaran di Kasur, Aurel Hermansyah Minta Maaf ke Atta Halilintar
Lokasi satu ini sangat cocok untuk kamu yang hobi dengan dunia fotografi. Pemandangan pelabuhan Tanjung perak sangat menawan ketika senja. Perpaduan warna jingga dengan cahaya keemasan sangat menawan jika disandingkan dengan siluet kapal.
Berita Terkait
-
Pengguna Layanan Transportasi Berbasis Aplikasi Meningkat Selama Momen Mudik Lebaran
-
Dari Musik Jazz hingga Hias Easter Egg: Deretan Aktivitas Seru Usai Lebaran untuk Liburan Keluarga
-
Singgung Omongan Ganjar soal Menteri Temui Jokowi, PSI: Jangan Menjalankan Politik Pecah Belah
-
Kapan Lebaran Haji 2025? Siap-siap Libur Panjang, Cek Jadwalnya di Sini
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia