SuaraJatim.id - Eks vokasil Kangen Band Andika Mahesa dikabarkan tunangan lagi. Kabar pertunangan Andika ini ramai di media sosial.
Akun Lambe Turah mengunggah foto pertunangan Andika ini. Ia dikabarkan bertunangan dengan seorang perempuan bernama Reni. Dalam foto-foto yang diunggah akun Instagram itu, Andika nampak memegang pundak Reni calon istrinya.
"Selamaaat yaaah buat Babang Tamvan yang selalu menawan," tulis akun Lambe Turah, Rabu (29/07/2021).
Kemudian, ada pula sebuah potret yang sekilas memperlihatkan momen Andika dan Reni sedang memamerkan cincin tunangan. Foto diberi keterangan dengan tulisan "Engagement Reni dan Andika. 28. 07. 2021".
Baca Juga: Andika Kangen Band Tunangan, Ini 4 Mantan Istrinya
Sementara itu, akun Lambe Turah menuliskan caption berupa ucapan selamat untuk Andika Kangen Band yang dikabarkan telah lamaran.
Netizen pun heboh mengomentari potret lamaran Andika Kangen Band tersebut. Mereka menyoroti calon istri Andika Kangen Band sekaligus mempertanyakan alasan di balik kemauan sang perempuan menerima lamaran Andika.
"Kok mau cewenya," timpal netizen lainnya.
"Mbanya prcya dia setia??? Sini dikompres dulu pke air zam" jidatnya," komentar netizen.
Meski demikian, ada pula netizen yang memberikan doa untuk Andika Kangen Band dan calon istrinya.
Baca Juga: Andika Kangen Band Akui Tunangan dengan Reni, Ogah Bahas yang Lain
"Alhamdulillah semoga yang terakhir sampai jannah nya," tulis netizen.
Sementara itu, Andika Kangen Band masih belum memberikan klarifikasi terkait potret lamaran tersebut. Andika pun tidak mengunggah potret apapun terkait lamaran tersebut.
Berita Terkait
-
Andika Kangen Band Tunangan, Ini 4 Mantan Istrinya
-
Andika Kangen Band Akui Tunangan dengan Reni, Ogah Bahas yang Lain
-
Andika Kangen Band Tunangan, Ini 5 Perempuan yang Pernah Singgah di Hatinya
-
Heboh Foto Babang Tamvan, Andika Kangen Band Tunangan, Warganet: Ini yang Keberapa Sih?
-
Andika Kangen Band Dikabarkan Tunangan, Calon Istrinya Langsung Diserbu
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- Asisten Pelatih Liverpool: Kakek Saya Dulu KNIL, Saya Orang Maluku tapi...
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Pengganti Elkan Baggott Akhirnya Dipanggil Timnas Indonesia, Jona Giesselink Namanya
- Berapa Harga Sepatu Hoka Asli 2025? Cek Daftar Lengkap Model & Kisaran Harganya
Pilihan
-
7 Rekomendasi Tumbler Kekinian, Kuat Antikarat Dilengkapi Fitur Canggih
-
6 Pilihan Sepatu Lari Hitam-Putih: Sehat Bergaya, Terbaik untuk Pria dan Wanita
-
Pak Erick Thohir Wajib Tahu! Liga Putri Taiwan Cuma Diikuti 6 Tim
-
5 Rekomendasi Tas Sekolah Terbaik, Anti Air dan Tali Empuk Hindari Pegal
-
4 Rekomendasi HP Infinix Murah dengan NFC Terbaru Juli 2025
Terkini
-
Lantik Anggota KPID Jatim, Khofifah Ajak Wujudkan Ruang Digital yang Sehat
-
Dahsyatnya Shalawat Jibril: 4 Keutamaannya yang Menggetarkan Hati
-
Tabur Bunga di Selat Bali, Harapan Keluarga Bertarung dengan Kenyataan
-
Belum Kebagian BSU? Cuan Akhir Pekan Tetap Bisa dari Saldo DANA Kaget! Cek 3 Link Ini Sekarang!
-
5 Ciri Pemilik Ajian Pancasona dan Rawarontek, Kebal dan Tembus Dunia Ghaib