SuaraJatim.id - Kasus ini menggemparkan warga Kelurahan Kedaton, Kecamatan Kayuagung Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) Sumatera Selatan, Rabu (4/8/2021).
Seorang pria berinisial R memilih mengakhiri hidupnya dengan cara gantung diri di dalam sumur. Namun sebelum bunuh diri Ia lebih dulu mengikat tangan istrinya biar tidak bisa menyelamatkannya.
Peristiwa ini sontak menggegerkan warga sebab istrinya berteriak histeris di dalam rumah. Si istri berteriak-teriak meminta tolong warga sekitar.
"Waktu itu saya lagi nonton televisi di rumah. Tiba-tiba ada suara jeritan minta tolong. Kencang sekali," kata Ali tetangga korban, seperti dikutip dari suaraindonesia.co.id, jejaring media suara.com, Kamis (05/07/2021).
Baca Juga: Kronologi Percobaan Bunuh Diri Pengurus Asosiasi Kafe di Depan Balai Kota Bandung
Ali pun sontak berlari menuju ke kediaman R, sumber suara tersebut muncul. Ternyata, pagar, pintu, dan jendela rumah R terkunci.
"Saya terus memanjat pagar. Lalu istri R berhasil memecah kaca dari dalam. Dia cerita kalau sebelumnya dia diikat saat R bunuh diri," katanya.
Ali kemudian memeriksa kondisi korban yang sudah tergantung di dalam sumur. Nahas, korban sudah meregang nyawa. "Saya panik lalu memanggil warga biar dapat bantuan," ujarnya.
Lalu tubuh korban pun segera dievakuasi dari dalam sumur. Jenazahnya kemudian dibawa ke RSUD Kayuagung untuk dilakukan otopsi selanjutnya dibawa pulang untuk dimakamkan.
Hal senada disampaikan Yanto, tetangga korban lainnya. Ia kaget mendengar kabar bahwa korban meninggal gantung diri.
Baca Juga: Protes Tolak PPKM Diperpanjang, Pria Ini Lakukan Percobaan Bunuh Diri
"Padahal tadi pagi dia masih kelihatan berbelanja ke warung. Pagi itu juga masih jalan sama istrinya," ungkap Yanto menegaskan.
Berita Terkait
-
KPK Ungkap Alasan Belum Tahan Anwar Sadad Cs di Kasus Dana Hibah Jatim
-
Geledah Rumah La Nyalla dan Lokasi Lain di Kasus Dana Hibah Jatim, KPK Sita Sejumlah Barang Bukti
-
Usai 'Acak-acak' Rumah La Nyalla Mattalitti, KPK Geledah Kantor KONI Jatim
-
Geledah Lokasi Lain Selain Rumah La Nyalla, KPK: Saat Ini Belum Bisa Dibuka
-
Diubek-ubek KPK terkait Kasus Dana Hibah Jatim, La Nyalla: Kok Alamatnya Rumah Saya?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia
-
Harga Gabah Kering Jatuh, DPRD Jatim: Panen Raya Terancam Tak Dinikmati Petani