SuaraJatim.id - Ada banyak ragam masakan soto di Indonesia. Ada Soto Lamongan, Soto Madura, Soto Jombang, Soto Betawi, Soto Kudus dan lain sebagainya.
Di Jawa Timur, untuk masakan soto sendiri juga variannya banyak. Ada soto ayam dan soto daging. Untuk soto daging ini, salah satu yang digemari dan banyak ditemukan lapaknya di kota-kota Jawa Timur adalah soto daging madura.
Soto daging sapi dengan kuah bening yang gurih dan kaya rempah menjadi ciri khas dari soto daging sapi ini. Cocok untuk sajian hangat dan segar bagi keluarga.
Nah bagi bunda yang pagi ini masih bingung mau masak apa, silakan coba resep dan cara masak soto daging Madura ini:
Baca Juga: Resep Soto Betawi Warisan Turun-temurun, Enak dan Bikin Nagih
BAHAN UTAMA YANG HARUS DISIAPKAN
1. Daging sapi : 500 gram
2. Air : 2 liter
3. Daun jeruk : 4 lembar
4. Daun salam : 2 lembar
5. Serai, memarkan : 3 batang
6. Garam : secukupnya
7. Gula : secukupnya
BUMBU HALUS
1. Bawang merah : 8 butir
2. Bawang putih : 4 siung
3. Kemiri : 3 butir
4. Kunyit : 2 ruas jari
5. Jahe : 3 ruas jari
6. Ketumbar : 1 sdt
7. Lada : 1/4 sdt
CARA MEMASAKNYA
Baca Juga: Viral Preman Palak Sopir Truk Malah Kena Mental, Warganet: Kayak Kerupuk Kecelup Kuah Soto
1. Cuci bersih daging, kemudian potong kecil-kecil. Rebus daging dengan 2 liter air sampai daging empuk dan matang. Ambil dagingnya kemudian saring air kaldunya.
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Batik Tulis Lokal Go Internasional dengan Dukungan BRI
-
Makin Ramah Pengguna, BRImo Hadir dengan Bahasa Indonesia dan Inggris
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT