SuaraJatim.id - Peringatan bagi siapapun ketika berkendara agar selalu berhati-hati di jalan, terutama ketika berkendara pada malam hari. Jangan sampai kejadian seperti berikut ini terjadi pada anda.
Sebuah video rekaman CCTV yang memperlihatkan detik-detik seorang pedagang bakso ditabrak oleh ibu-ibu yang mengendarai motor matic, viral di media sosial. Diketahui peristiwa ini terjadi di Jalan Raya Pandean Wlingi-Blitar, Jawa Timur.
Dalam video terlihat suasana jalan dalam kondisi gelap. Kemudian seroang pedagang bakso yang mendorong gerobaknya terlihat berjalan di pinggir. Tiba-tiba, seorang pengendara motor menabrak pedagang bakso tersebut dari arah belakang.
Dalam rekaman CCTV lainnya, terlihat pengendara tersebut melaju cukup kencang sebelum akhirnya menabrak pedagang bakso.
Baca Juga: Antre Menggiling Daging, Pedagang Bakso Meninggal Terduduk
Saking kerasnya tabrakan, bagian atas gerobak bakso itu sampai terlepas dan mengenai pedagang serta pengendara motor.
Unggahan tersebut pun memantik reaksi dari warganet. Tak sedikit yang merasa kasihan dengan pedagang bakso tersebut.
"terlepas seng salah sopo tapi ibu ibu nek numpak motor ancen ngeri termasuk ibuku lan ibumu mugo mugo dadi besan," ujar @johan***
"ngesakne bakule Ya Allah, wes dodolan sepi goro2 pandemi, jek kenek musibah ,, ," kata @eka***
"Mesakne bakule ya Allah,semoga bisa sabar menjalani cobaan ini," kata @dhi***
Baca Juga: Polemik Pajak Bakso Sony tak Kunjung Selesai, Ini Kata KPK
"Mak" memang tiada tara,wani tok pokok e ," ucap @kell***
"Mak tanggung jawab mak," ujar @hall***
"Beh ngeri.enek dendam opo ibu2 kuwi kok sampek koyok ngono," kata @hafi***
"Emang klo ibu2 suka ngawur gak bawa motor ataupun mobil.," ujar @albe***
"Ibu ibu klo gak punya SIM dan merasa ora tegen numpak motor, tulung tulunggg fungsikan bojo/anak lanang anda sing luweh tegen tiwas tambah akeh korban sundulanmu nk dalan bu," jelas @samba***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
5 Cara Ampuh Mengusir Keinginan Ngemil di Malam Hari, Bye-bye Badan Melar!
-
Maarten Paes Ajak Pacar Makan Bakso di Bali, Luna Bijl Beri Rating Sempurna: Auto Jadi Favorit
-
Ulasan Buku Susah Payah Mati di Malam Hari Susah Payah Hidup di Siang Hari, Tolak Romantisasi Hujan dan Senja
-
Pecinta Kuliner Merapat, Festival Bakso Ini Cocok Untuk Kumpul Bareng Komunitas Hingga Keluarga
-
Anak Sering Mengompol Malam Hari? Waspadai Kekurangan Vitamin D dan B12
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
Terkini
-
Tim Lukman-Fauzan Lapor Bawaslu Bangkalan: Saksi Diintimidasi, Diduga Suara di 7 Desa Bergeser
-
Pilkada Situbondo: Petahana Ucapkan Selamat, Akui Kekalahan?
-
Terungkap! Rahasia di Balik Pembunuhan Sadis yang Menggemparkan Gresik
-
Komisi E DPRD Jatim Soroti Fenomena Guru Takut Dipolisikan
-
Kebakaran Panti Pijat Emperor Spa Surabaya, 2 Terapis Sesak Napas