SuaraJatim.id - Ada beberapa hal bacaan doa tidur dan amalan-analan baik sebagai penyempurnaan sebelum terlelap.
Setelah melakukan berbagai aktivitas, tubuh pasti merasa lelah dan cara paling manjur untuk menghilangkan rasa lelah adalah dengan tidur. Tubuh kita setidaknya memerlukan waktu sekitar delapan jam untuk tidur.
Dalam islam tidurnya seseorang digambarkan seperti karena saat kita tidur beberapa fungsi tubuh kita akan berkurang. Saat kamu tidur tidak ada seorang pun yang tau apa yang terjadi padamu termasuk denga apa yang kamu mimpikan. Karena itu, bacaan doa tidur sangat penting untuk diamalkan agar kita bisa terhindar dari gangguan setan.
Agama mengajarkan kita untuk mengamalkan bacaan doa sebelum tidur. Selain untuk menjaga tidurmu dari setan, ini juga bermakna agar kita bisa lekas rileks dan fungsi otak kita lebih tenang.
Baca Juga: Obat Tidur Nyenyak, Doa Sebelum Tidur Lalu Amalkan 2 Hal Ini
Hasilnya kamu akan bangun dalam keadaan badan segar kembali. Akan tetapi, sebelum tidur, ada beberapa hal yang sebaiknya kamu lakukan selain mengamalkan doa tidur. Hal-hal tersebut ialah sebagai berikut:
Berwudhu
Berwudhu merupakan cara umat islam untuk menjaga dirinya tetap dalam keadaan suci. Dalam Hadist Rasulullah Muhammad SAW disebukan bahwa “Barangsiapa tidur dalam keadaan suci maka diatas kepalanya terdapat malaikat. Tidaklah ia bangun, kecuali malaikat akan berdoa untuknya,’Ya Allah ampunilah hamba-Mu ini si fulan sungguh ia semalam dalam keadaan suci’”.
Membaca Ayat Kursi
Ayat kursi memiliki kekuatan besar untuk mengusir keberadaan makhluk tak kasat mata di sekitar kita. Sebagaimana diceritakan dalam hadist membaca ayat kursi sebelum tidur, maka malaikat akan menjaga tidurmu hingga masuk waktu subuh.
Baca Juga: 4 Keutamaan Membaca Surah Al Mulk Sebelum Tidur
Bacaan Ayat Kursi
Berita Terkait
-
Baca Ayat Kursi Sebelum Tidur Bikin Setan Takut Mendekat? Ini Kata Muhammadiyah
-
Doa Sebelum Tidur dan Saat Bangun Tidur serta Sunah Sebelum Tidur
-
Bacaan Doa Agar Diberikan Anak Soleh, Lengkap dengan Bahasa Arab, Latin, dan Artinya
-
Bacaan Doa Sebelum Tidur Latin Lengkap Amalannya yang Sering Terlupakan
-
Kumpulan Doa Sehari-hari dan Artinya dari Doa Sebelum Tidur, Mandi, hingga Makan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia