SuaraJatim.id - Info Vaksin Surabaya, Kamis 21 Oktober 2021. Kasus COVID-19 di Kota Surabaya kini sudah landai. Hanya saja masyarakat diminta tidak abai protokol kesehatan.
Vaksinasi di Surabaya masih terus digencarkan di sejumlah tempat agar mencapai kekebalan komunitas atau herd immunity.
Bagi warga Surabaya yang belum divaksin atau baru mendapatkan vaksin dosis pertama bisa segera mendatangi tempat vaksinasi. Sejumlah lokasi vaksinasi menggelar dari pagi hingga malam hari.
Kepala Dinas Kesehatan Pemprov Jawa Timur Erwin Astha Triyono berpesan kepada warga untuk tidak lengah atau abai dalam penerapan protokol kesehatan meski kondisi pandemi COVID-19 saat ini di Jawa Timur terus melandai.
Berikut lokasi vaksinasi di Surabaya pada Kamis, 21 Oktober 2021 berdasarkan informasi dari instagram Dinas Kesehatan Surabaya @sehatsurabayaku:
1. Vaksinasi Massal (Dosis 1 & 2)
Waktu: Kamis, 21 Oktober 2021 (Pukul 10.00-15.00 WIB)
Lokasi: Multifunction Hall Grand City Mall
Jenis vaksin: Sinovac
Baca Juga: Tempat Wisata Gresik Telan Korban Jiwa, Anak 6 Tahun Tewas Tenggelam
Persyaratan: Usia minimal 12 tahun, membawa FC KTP/KK Surabaya atau surat keterangan domisili, bagi dosis 2 (membawa kartu vaksin dosis 1 dan masa interval minimal 28 hari dari dosis 1), form skrining bisa diunduh di link bio instagram @sehatsurabayaku
2. Sentra Vaksinasi (Dosis 1 & 2)
Waktu: Kamis, 21 Oktober 2021 (Pukul 08.00-15/2.00 WIB)
Lokasi:
a. Tugu Pahlawan dan Tamah Cahaya Surabaya
Jenis Vaksin: Sinovac
Tag
Berita Terkait
-
Persebaya Surabaya Resmi Rekrut Bruno Paraiba dan Jefferson Silva Perkuat Lini Serang
-
Waspada Gejala Superflu di Indonesia, Benarkah Lebih Berbahaya dari COVID-19?
-
The Westin Surabaya Rilis Perayaan Imlek Termewah: Intip 8 Hidangan Emas Menyambut Tahun Kuda Api
-
Cerita Inspiratif - Desa Sumberejo Pacitan
-
Dari Ejekan Jadi Rezeki, Patung Macan Putih Kediri Jadi Wisata Dadakan
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
2 Kasus Korupsi di Tulungagung Segera Disidangkan, Penyelewengan Surat Tidak Mampu hingga Dana Desa!
-
Kronologi Oknum Guru di Jombang Cabuli Murid Laki-laki Berkali-kali, Modusnya Bikin Kaget!
-
Detik-detik Petani di Jombang Tewas Usai Terjatuh Melompati Parit, Begini Kesaksian Warga
-
4 Fakta Kontroversi Warung Prima Rasa Sarangan, Viral Adu Jotos hingga Polemik Harga!
-
Viral Video Mesum di Pos Polisi Tulungagung, Pelaku Diburu Polantas