SuaraJatim.id - Doa sebelum belajar dan doa susudah belajar dan artinya. Doa sebelum belajar dan doa sesudah belajar ini harus dibaca terus agar Anda jadi pintar.
Tujuan membaca doa saat belajar supaya aktifitas menuntut ilmu kita menjadi sempurna.
Dengan membaca doa sebelum dan doa sesudah belajar, ilmu yang didapat juga akan meresap dan dapat diterapkan dalam diri kita dengan baik.
Berikut rinciannya:
Baca Juga: Mengenal Bahasa Inggris Hari dan Artinya
Doa Setelah Belajar dan Artinya
Tidak hanya saat akan mulai belajar. Apabila sudah selesai belajar, kita tutup acara belajar kita dengan membaca doa setelah belajar. Doa setelah belajar dan artinya sangat baik untuk dipahami dan diamalkan, sebab di sinilah kita bisa mengekspresikan rasa syukur kita kepada Tuhan YME, atas karunia dan kesempatannya memberi kita waktu yang sempurna untuk belajar sesuatu.
Sehingga kita pun wajib untuk bersyukur atas waktu yang telah diberikan kepada kita untuk belajar. Berikut bacaan latin doa sesudah belajar untuk diamalkan setiap selesai belajar.
Allaahumma innii istaudi'uka maa 'allamtaniihi fardud-hu ilayya 'inda haajatii wa laa tansani hihi yaa robbal 'alamiin. Allahumma Arinal Haqqa Haqqan Warzuqnattibaa'ahu. Wa Arinal batila Baa-Thilan Warzuqnaj tinaba bahu Rabbanan fa'naa bima 'alamtana ladzi yanfa'una wa zidna 'ilman alhamdulillahi 'ala kulli hal.
Artinya :
Baca Juga: Bikin Orangtua Bangga, Intip 9 Potret Anak Artis Belajar Salat dan Mengaji
"Ya Allah, sesungguhnya ku titipkan kepadaMu apa yang telah Engkau ajarkan kepadaku, maka kembalikanlah dia kepadaku disaat aku membutuhkannya. Janganlah Engkau buat aku lupa kepadanya. wahai Tuhan pemelihara alam."
"Ya Allah, tunjukkanlah kepada kami kebenaran, sehingga kami dapat mengikutinya. Dan tunjukkanlah kepada kami kejelekan sehingga kami dapat menjauhinya."
"Ya Tuhan kami, jadikanlah ilmu kami ilmu yang bermanfaat, ajarkan kami apa-apa yang bermanfaat bagi kami serta tambahkan ilmu bagi kami, segala puji hanya bagi Allah dalam setiap keadaan."
Doa Sebelum Belajar dan Artinya
Sebelum mulai mempelajari suatu ilmu, berdoalah agar kita dapat mengikuti pelajaran dengan hati yang damai. Jika hati kita damai, kita bisa menerima suatu ilmu dengan lebih tenang, dan konsentrasi kita pun dapat sepenuhnya tertuju untuk memahami ilmu-ilmu baru.
Berikut bacaan latin doa sebelum belajar yang perlu kalian ketahui.
Rodlittu billahirobba, wabi islamidina, wabimuhammadin nabiyya warasula ,robbi zidnii ilmaa warzuqnii fahmaa. Robbi zidnii 'ilman warzuqnii fahmaa, waj'alnii minash-shoolihiin
Artinya:
"Kami ridho Allah Swt sebagai Tuhanku, Islam sebagai agamaku, dan Nabi Muhammad sebagai Nabi dan Rasul, Ya Allah, tambahkanlah kepadaku ilmu dan berikanlah aku pengertian yang baik. Ya Allah, tambahkanlah aku ilmu dan berikanlah aku rezeki akan kepahaman, Dan jadikanlah aku termasuk golongan orang-orang yang shaleh."
Berita Terkait
-
Tes Open Book: Senjata Latih Critical Thinking atau Malah Bikin Malas?
-
Liburan Sekolah, Ajak Anak Bermain Sambil Belajar Sains di "Laboratorium" Mini Kreatif
-
Berani Menceritakan Kembali Hasil Bacaan dalam Buku Festival Buku Favorit
-
Bongkar Pasang Kurikulum Pendidikan: Jangan Sampai Siswa dan Guru jadi Kelinci Percobaan!
-
Program Edukatif Ajak Anak-anak Menonton Film Lokal, Ini Deretan Manfaatnya
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
-
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Berbalik Merosot
-
Maskapai Rela Turunkan Harga Tiket Pesawat Selama Libur Nataru
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
Terkini
-
Tim Lukman-Fauzan Lapor Bawaslu Bangkalan: Saksi Diintimidasi, Diduga Suara di 7 Desa Bergeser
-
Pilkada Situbondo: Petahana Ucapkan Selamat, Akui Kekalahan?
-
Terungkap! Rahasia di Balik Pembunuhan Sadis yang Menggemparkan Gresik
-
Komisi E DPRD Jatim Soroti Fenomena Guru Takut Dipolisikan
-
Kebakaran Panti Pijat Emperor Spa Surabaya, 2 Terapis Sesak Napas