SuaraJatim.id - Hidup tak selalu lurus, ada saja tantangannya. Dari sikut-sikutan di kantor, dijelekin rekan kerja sampai persoalan rumah tangga. Ini ada obat anti galau ala Islam. Baca ayat Al Quran penyemangat hidup ini.
Menyadur pada laman resmi Kemenag, berikut adalah 6 ayat Al Quran yang dibaca untuk menyemangati hidup:
1. Wa lal-akhiratu khairul laka minal-ula
Artinya: dan Dia mendapatimu sebagai seorang yang bingung, lalu Dia memberikan petunjuk, (Q.S. 93:7)
Surat Ad-Dhuhah ayat 7 ini menjelaskan tentang kepasrahan seorang hamba dan kepercayaannya kepada sang pencipta, bahwasannya setiap hal yang terjadi dalam kehidupannya merupakan kehendak tuhan. Artinya ketika ia sedang mengalami kebingungan maka ia harus percaya bahwa Allah akan selalu memberikan jalan keluar.
2. Wa lal-akhiratu khairul laka minal-ula
Artinya: Sungguh, yang kemudian itu lebih baik bagimu dari yang permulaan. (Q.S. 93:4)
Dari ayat ini terdapat tafsiran bahwa yang kemudian (akhirat) itu lebih baik dari yang permulaan (dunia). Meneladani ayat ini sama dengan mempercayai akan adanya hari akhir dan membuat kita agar senantiasa beribadah kepada Allah karena kehidupan kita di dunia hanya sementara.
3. Fa inna ma'al 'usri yusra
Baca Juga: Obat Ganteng Ala Islam, Baca Doa Ketampanan Nabi Yusuf Ini
Artinya: Maka sesungguhnya beserta kesulitan ada kemudahan, (Q.S 94:5)
Seperti yang kita ketahui Allah SWT bahkan sampai menyebutkan sebanyak dua kali dalam surat Al-Insyirah bahwa setelah ada kesulitan ada kemudahan. Allah SWT mengungkapkan bahwa sesungguhnya di dalam setiap kesempitan, terdapat kelapangan, dan di dalam setiap kekurangan sarana untuk mencapai suatu keinginan, terdapat pula jalan keluar.
4. Illa tansuruhu fa qad nasarahullahu iz akhrajahullazina kafaru saniyasnaini iz huma fil-gari iz yaqulu lisaibihi la tazan innallaha ma'ana, fa anzalallahu sakinatahu 'alaihi wa ayyadahu bijunudil lam tarauha wa ja'ala kalimatallazina kafarus-sufla, wa kalimatullahi hiyal-'ulya, wallahu 'azizun hakim
Artinya: Jikalau kamu tidak menolongnya (Muhammad) maka sesungguhnya Allah telah menolongnya (yaitu) ketika orang-orang kafir (musyrikin Mekah) mengeluarkannya (dari Mekah) sedang dia salah seorang dari dua orang ketika keduanya berada dalam gua, di waktu dia berkata kepada temannya: "Janganlah kamu berduka cita, sesungguhnya Allah beserta kita". Maka Allah menurunkan keterangan-Nya kepada (Muhammad) dan membantunya dengan tentara yang kamu tidak melihatnya, dan Al-Quran menjadikan orang-orang kafir itulah yang rendah. Dan kalimat Allah itulah yang tinggi. Allah Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana.
Dalam surat ini Allah menjelaskan bahwa Allah senantiasa akan selalu bersama hambanya yang beriman dalam keadaan apapun, termasuk dalam keadaan sedih. Hikmah yang dapat kita petik dari ayat di atas adalah selalu percaya bahwa Allah tidak akan membiarkan hambanya dalam keadaan sedih.
5. Wawajadaka 'aa-ilan fa-aghnaa
Berita Terkait
-
Kumpulan Doa Menyambut Ramadan 2026, Bacaan Arab dan Latin Lengkap Beserta Arti
-
Persiapan Marcell Darwin Jelang Berangkat Umrah Perdana Usai Mualaf
-
Biografi Imam al-Bukhari: Menelusuri Jejak Ketelitian Sang Penulis Kitab Shahih
-
Apakah Boleh Menutupi Uban Pakai Cat Hitam? Ini 3 Rekomendasi Warna yang Diperbolehkan Nabi
-
Demo di Komdigi, Massa Minta Takedown Mens Rea di Netflix dan Ancam Lanjutkan Aksi ke Polda Metro
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Komitmen Pendidikan Berkualitas, Gubernur Khofifah Dianugerahi Penghargaan dari BMPS
-
Angin Kencang Terjang Tiga Kecamatan di Pacitan, 7 Rumah Rusak
-
5 Fakta Pikap Sayur Tabrak Penonton Balap Liar di Magetan, 2 Orang Tewas
-
Gubernur Khofifah Tangani Banjir Situbondo Cepat dan Terpadu: Keruk Sungai, Penguatan Infrastruktur
-
5 Fakta Kades di Lumajang Tabrak Pemotor hingga Tewas, Mobil Ngebut!