SuaraJatim.id - Sebuah video yang memperlihatkan momen persahabatan dua kakek saat berada di rumah sakit, viral di media sosial. Video tersebut diunggah oleh akun TikTok @emptyy612.
Dalam video berdurasi 40 detik itu, terlihat dua orang lansia tengah duduk di kursi merah. Diduga, keduanya tengah mengantri di pelayanan kesehatan.
Seorang kakek yang duduk di belakang terlihat membantu temannya untuk bersandar di kursi.
Selanjutnya, pada cuplikan video lainnya, terlihat salah satu kakek mendorong temannya yang tengah duduk di kursi roda. Mereka berdua terlihat kembali duduk di kursi merah dengan posisi depan-belakang.
Pada saat menunggu, kakek yang berada di belakang tampak usil kepada kakek yang ada di depan. Dia terlihat beberapa kali mengusap kepala temannya tersebut. Dia pun tertawa dengan reaksi temannya yang tidak suka diusap kepalanya.
Sementara temannya terlihat berusaha menyingkirkan tangan temannya dan mencoba untuk membalas aksinya namun tidak bisa. Kakek itu pun kembali mengusap kepala temannya tersebut.
Unggahan yang sudah dilihat oleh 1,7 pengguna itu pun banjir komentar dari warganet. Tak sedikit yang merasa gemas dengan tingkah kedua kakek tersebut.
"pas ngedorong kursi roda ny kencengg bgtt, lucuu tpiii," ujar hm**
"Eyyyy lucu bgt masyaallah," kata Chels***
Baca Juga: Viral Kondangan Ala Sultan, Tamu Bawa Pulang Undian Rumah
"Yang tua bakal balik seperti anak anak pada waktunya," ujar @tthi***
"dorongnya kenceng bgt, tp lucuu," ucap @remo***
"gemeshh banget pas mainin pala," ucap Galih***
"Terharu ihh lucuuu, sehat-sehat ya kek," ucap @ive***
"dorongnya ngebut ya bund,tapi gemes," kata @nanti***
"loh kok gw nangis," ucap icha**
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
7 Fakta Situs Mejo Miring Blitar Dijarah, Mbah Saimun Ngaku Menikahi Arca Putri Demi Kerajaan Baru
-
5 Fakta Kades di Lumajang Selingkuhi Istri Tukang Bangunan, Kepergok di Kamar Pribadi
-
Profil Rahma Noviarini, Ketua PBSI Kota Madiun yang Rumahnya Digeledah KPK
-
CEK FAKTA: Wali Kota Madiun Serahkan Rp 800 Juta ke Jokowi, Benarkah?
-
Desa BRILiaN Jadi Strategi BRI Dalam Membangun Ekonomi Desa Inklusif dan Mandiri