SuaraJatim.id - Ketika hendak bepergian, sebaiknya berdoa terlebih dahulu agar diberi keselamatan. Membaca doa naik kendaraan darat bisa dilakukan ketika hendak bepergian.
Rasulullah SAW bersabda, "Doa adalah senjata seorang Mukmin dan tiang (pilar) agama serta cahaya langit dan bumi," (HR Abu Ya’la).
Allah juga berfirman dalam QS. Al Baqarah ayat 186.
"Dan apabila hamba-hamba-Ku bertanya kepadamu (Muhammad SAW) tentang Aku, maka sesungguhnya Aku dekat. Aku kabulkan permohonan orang yang berdoa apabila dia berdoa kepada-Ku. Hendaklah mereka itu memenuhi seruan-Ku dan beriman kepada-Ku, agar mereka memperoleh kebenaran."
Baca Juga: Bacaan Doa Gempa, Baca Ini saat Gempa Guncang Daerahmu
Firman Allah sudah jelas. Dan Allah tidak akan ingkar janji. Maka, hendaklah kamu selalu berdoa dimanapun dan kapanpun. Baik saat kita sedang di dalam atau di luar rumah bahkan saat bepergian.
Allah sangat mencintai hamba-Nya yang berdoa dan meminta pertolongan hanya kepada-Nya. Maka kita sebagai manusia biasa jangan malas untuk berdoa dan jangan berputus asa dalam berdoa memohon sesuatu dari-Nya.
Mengutip kanal Youtube Let's Pray, sebelum bepergian naik kendaraan, hendaknya sebagai umat Islam kita harus memanjatkan doa kepada Allah SWT agar mendapatkan perlindungan dan selamat hingga tujuan.
Berikut adalah doa naik kendaraan saat bepergian ke luar rumah:
Doa Naik Kendaraan Darat
Baca Juga: Teruntuk Istri! Daftar 5 Doa untuk Suami, Pelembut Hati Hingga Biar Disayang Terus
Subhaanalladzii sakkhara lanaa hadza wama kunna lahu muqriniin wa-inna ilaa rabbina lamunqalibuun.
Berita Terkait
-
Keinginan Titiek Puspa: Tak Mau Para Pelayat Gunakan Baju Hitam
-
Kunci Agar Doa Dijabah Allah SWT
-
Rem Mobil Kurang Pakem? Jangan Panik! Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya
-
Doa Naik Mobil, Kapal, dan Pesawat Terbang, Jangan Lupa Dibaca Saat Arus Balik Lebaran 2025!
-
Doa Arus Balik Lebaran 2025, Singkat dan Mudah Dibaca!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia