SuaraJatim.id - Berikut ini penyebab doa tidak dikabulkan. Apakah anda mencari jawaban yang sama? Kenapa doa tidak dikabulkan?
Pada dasarnya, Allah akan mengabulkan semua doa. Namun ada hal yang menyebabkan doa Anda tidak dikabulkan.
Berikut dafar peyebab doa tidak dikabulkan dikutip dari Muslima:
1. Hati yang kosong
Baca Juga: Bacaan Lengkap Doa Qunut Subuh, Qunut Witir dan Qunut Nazilah
Berdoa dengan hati yang kosong dan tidak penuh keyakinan menjadi penyebab tidak terkabulkannya doa. Dari Abu Hurairah, Rasulullah SAW bersabda :
“Berdoalah kepada Allah dalam keadaan yakin akan dikabulkan, dan ketahuilah bahwa Allah tidak mengabulkan doa dari hati yang lalai.” (H.R. At-Tirmidzi)
2. Meninggalkan Amar Ma’ruf Nahi Munkar
Disaat kita sedang melalaikan segala perbuatan baik yang sesuai dengan syariat, maka akan tidak terkabulkannya doa karena apa yang telah kita lakukan itu hanyalah dosa. Dari Hudzaifah Al Yaman dari Rasulullah SAW bersabda:
“Demi Dzat yang jiwaku berada di tangannya, hendaknya kalian beramar ma’ruf dan nahi munkar atau jika tidak niscaya Allah akan mengirimkan siksa-NYa dari sisi-Nya kepada kalian, kemudian kalian memohon kepada-Nya namun do’a kalian tidak lagi dikabulkan.” (H.R. At-Tirmidzi)
Baca Juga: Penjelasan Shalat Subuh, Tata Cara, Beserta Bacaan Doa Qunut Sebelum Sujud
Ketika doa yang telah kita panjatkan malah tidak dikabulkan oleh Allah SWT, maka itu menjadi bahan untuk introspeksi bagi diri sendiri.
Berita Terkait
-
Kunci Agar Doa Dijabah Allah SWT
-
Doa Naik Mobil, Kapal, dan Pesawat Terbang, Jangan Lupa Dibaca Saat Arus Balik Lebaran 2025!
-
Doa Arus Balik Lebaran 2025, Singkat dan Mudah Dibaca!
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Hukum Ziarah Kubur saat Lebaran Menurut Ulama, Boleh atau Tidak?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia
-
Harga Gabah Kering Jatuh, DPRD Jatim: Panen Raya Terancam Tak Dinikmati Petani