SuaraJatim.id - Menyeruak dugaan pemotongan Bantuan Operasional Pendidikan (BOP) Kabupaten Bangkalan tahun anggaran 2020. Dugaan praktik 'sunat' bantuan pemerintah itu ditelisik kejaksaan setempat.
Menurut Balitbang Depdiknas, bantuan operasional pendidikan (BOP) adalah program pemerintah untuk penyediaan pendaan biaya personalia bagi satuan pendidikan. miskin di tingkat pendidikan dasar dari beban biaya operasional sekolah dan pendidikan, baik di sekolah negeri maupun sekolah swasta.
Melansir Beritajatim.com, salah satu penerima BOP mengaku hanya mendapatkan bantuan sebesar Rp 7 juta. Dugaan pemotongan tersebut dilakukan oleh oknum koordinator pendamping di setiap kecamatan. Tidak tanggung-tanggung, pemotongan diduga sebesar 30 persen.
Salah satu penerima BOP yang menolak namanya disebut mengungkapkan, pemotongan itu sangat merugikan.
Baca Juga: Gubernur Jabar Ridwan Kamil Dukung Syaikhona Kholil Bangkalan Jadi Pahlawan Nasional
“Kami hanya menerima Rp 7 juta. Dan kami kaget pemotongan dilakukan tanpa koordinasi sebelumnya. Sehingga kami para merasa dirugikan,” katanya.
Terpisah, kasi Intel Kejari Bangkalan Deddy Frangky membenarkan adanya dugaan pemotongan program BOP. Diakui, kasus tersebut ada yang melaporkan. Sehingga kejaksaan saat ini sedang mendalami laporan itu.
“Saat ini masih proses penyelidikan. Kami masih mendalami dugaan pemotongan bantuan. Jika terbukti ada tindakan melawan hukum akan kami tindak lanjuti,” ucapnya.
Dia mengungkapkan, beberapa saksi sudah diperiksa. Sejumlah pihak akan diperiksa secara bergiliran, termasuk penerima.
Baca Juga: Gempa Bumi Berkekuatan 4.1 Guncang Madura Berpusat di Laut, Sebelah Tenggara Bangkalan
Berita Terkait
-
Bedah Hui 'Hmm BOP': Prinsip Self Love Meski Sedang Hadapi Tantangan Dunia
-
Hui 'Hmm BOP': Lagu Funky ala James Brown yang Bikin Nagih
-
Pondok Pesantren Syaikhona Kholil Disangka Hotel, 4 Bule Ini Nyaris Check-In
-
Viral! Pengendara Moge Masuk Jalur Mobil Jembatan Suramadu, Warganet Justru Bahas Aspalnya
-
Hakim Saldi Isra Curiga, Tanda Tangan Pemilih Di Salah Satu TPS Bangkalan Mirip Semua
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Prabowo Hapus Utang UMKM, Bikin Rugi Bank?
-
Politisi Gerindra Usul TNI Jadi Petugas Haji, Segini Gajinya
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
-
Batubara Ekspor Sumber Global Energy Dikomplain Vietnam karena Tak Sesuai Nilai Kalori
-
Harga Emas Antam Hari Ini Terpeleset Jatuh Rp30.000, Jadi Rp1.513.000/Gram
Terkini
-
Viral Video Pengeroyokan Diduga Pelakor di Sampang, Ini Kronologinya
-
Pelatih Madura United: Wasit Cek Ulang Penalti Sampai 10 Kali
-
Survei The Republic Institute di Pilwali Kota Madiun: Maidi-Bagus Jauh dari 2 Paslon Lain
-
Cawagub Emil Dardak Pastikan Pembangunan Infrastruktur Merata Hingga Selatan Jatim
-
Pemeliharaan Ekosistem, Pendakian Gunung Arjuno-Welirang Ditutup