SuaraJatim.id - Sebuah video yang memperlihatkan aksi seorang pria saat nyawer biduan, viral di media sosial.
Namun yang menjadi sorotan, pria ini menyawer biduan sambil menunggangi sapi hingga di akhir video hal tak terduga terjadi. Momen tersebut sempat terekam kamera dan dibagikan oleh akun Instagram @terangmedia.
"Nyawer biduan bawa sapi," tulis keterangan unggahan dikutip SuaraJatim.id, Jumat (4/2/2022).
Dalam video, terlihat seorang pria mengenakan baju perpaduan biru muda dan tua serta memakai topi.
Ia tampak sedang berjoget dan sawer biduan di depan panggung hiburan musik dangdut sambil menikmati alunan lagu.
Uniknya, sang pria rupanya berjoget dan menyawer biduan sambil menunggangi sapi berukuran cukup besar berwarna putih
Namun saat tengah asik menyawer biduan, hal tak terduga terjadi.
Sapi yang ditunggangi pria tersebut tiba-tiba mengamuk dan hampir menaiki panggung. Pria itu pun kaget dan langsung terjatuh di belakang sapi.
Sementara si sapi terjatuh dan tergeletak di bawah panggung.
Baca Juga: 3 Lelaki Berbeda Lamar Kekasih di Tempat dan Waktu yang Sama, Warganet Malah Main Tebak-tebakan
Belum diketahui pasti lokasi peristiwa ini terjadi.
Unggahan tersebut pun mengundang beragam reaksi dari warganet.
"kelakuan langsung rungkad," ujar uwan***
"Ada- ada aja," kata mas***
"Gak banteng gak sapi, bikin gaduh doang," ucap herry***
"Sesuai harapan," kata evul***
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Program Pemberdayaan BRI Dorong Pertumbuhan Inklusif, Kredit dan Dana Murah Meningkat
-
Pemkab Trenggalek Siapkan Pengalihan 27 SDN Jadi Aset Daerah, Dorong Kepastian Hukum Pendidikan!
-
Gubernur Khofifah Jumpa Menteri Pendidikan Singapura dalam Rising Fellowship: Kerja Sama Pendidikan
-
CEK FAKTA: Presiden Prabowo Larang Jokowi ke Luar Negeri, Benarkah?
-
BRI Optimalkan Layanan Desa Melalui Referral, Asuransi Mikro, dan Tiket Perjalanan di AgenBRILink