SuaraJatim.id - Minibus berpenumpang rombongan wisata dari Pondok Pesantren Sidoarjo kecelakaan tunggal di Jalan Tembus Cemoro Sewu Sarangan, Magetan, Jumat (11/3/2022). Sebanyak 22 orang dilaporkan terluka akibat insiden tersebut.
Informasi yang terhimpun, tiga korban telah dirujuk ke RSUD dr. Sayidiman karena menderita luka berat, termasuk sopir.
Ali Mustofa salah satu penumpang menuturkan sebelum kecelakaan terjadi dirinya sedang tidur, sehingga tidak tahu persis kronologisnya. Ketika terbangun, badannya sudah tertimpa penumpang para santri tersebut. Ali menerita luka-luka pada lutut kanannya.
”Katanya karena remnya tidak berfungsi. Jadi, saat hendak menikung menuju arah Sarangan, rem tidak berfungsi sehingga menabrak pembatas jalan. Setelah saya sadar saya keluar, merangkak usai memecah pintu depan,” kata Ali usai menjalani perawatan di Puskesmas Plaosan, Magetan, mengutip dari Beritajatim.com, Jumat (11/3/2022).
Sementara, itu M. Alif Nasrudin, salah seorang guru mengungkapkan, tujuan wisata ke Waterpark Karanganyar kemudian juga berencana silaturahmi ke Ponpes Al Fatah Temboro.
”Total kami menggunakan lima kendaraan. Tiga Elf dan dua Evalia. Tidak ada korban jiwa, tapi ada tiga orang yang dirujuk ke RSUD dr Sayidiman karena luka cukup parah,” kata Alif.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
HUT ke-80 TNI AL, Gubernur Khofifah: Korps Marinir Jadi Penjaga Kedaulatan Laut Indonesia
-
Hemat di Kantong, Ini 5 Rekomendasi Hotel di Jogja Murah dan Nyaman
-
Komitmen BRI untuk UMKM: Hadirkan Akses Pembiayaan, Edukasi, dan Perlindungan Usaha Mikro
-
Kesaktian Sang Singa Buntet: 9 Kisah Menggetarkan dari Kiai Abbas di Perang Surabaya
-
Senin Semangat, 5 Link DANA Kaget Untuk Mood yang Baik Ada Saldo Rp 335 Ribu