SuaraJatim.id - Banjir melanda Desa Betro dan Watesprojo, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, Minggu (13/4/2022). Akibatnya, puluhan rumah dan persawahan warga terendam.
“Di Dusun Betro Timur RT 05 RW 01 Desa Betro Ketinggian air di jalan desa kurang lebih 20-25 cm, 2 rumah warga terendam dengan ke kitinggian air di dalam rumah kurang lebih 5-10 cm. Serta 30 hektar tanaman tebu umur 5 bulan dan tanaman jagung, singkong dan padi siap panen terendam,” kata Kepala Bidang (Kabid) Kedaruratan dan Logistik, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Mojokerto, Joko Supangkat mengutip dari Beritajatim.com, Senin (14/3/2022).
Masih kata Joko, trend air naik perlahan. Sementara di Dusun Kedungbulus RT 06 RW 02 Desa Watesprojo, banjir merendam jalan desa dan 17 rumah dengan ketinggian air di jalan desa kurang lebih 15-20 cm dan di dalam rumah kurang lebih 10-15 cm. Sejumlah fasilitas umum (fasum) juga terendam.
“Halanan SDN Watesprojo terendam air dengan ketinggian 10-15 cm dan 30 hektar area persawahan dengan tanaman tebu umur 4 bulan dan tanaman padi siap panen terendam. Trend air naik perlahan. Tim BPBD di lokasi banjir sejak kemarin,” ujarnya.
Baca Juga: Lamongan Banjir Lagi, Sejumlah 29 Desa Terendam Luapan Sungai Bengawan Njero
Berdasarkan prakiraan cuaca yang dikeluarkan Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Juanda, Sidoarjo dan pantauan SIMONA BPBD Kabupaten Mojokerto, di wilayah Kabupaten Mojokerto mendung. Sejumlah wilayah terjadi hujan dengan intensitas tinggi dan lama.
Berita Terkait
-
Badai Bert Lumpuhkan Irlandia dan Inggris: Ribuan Rumah Tanpa Listrik, Transportasi Lumpuh
-
Sempat Ingin Buru-buru Menikah, Anya Geraldine Akui Tertantang Pilih Suami yang Tepat
-
Banjir Bandang Spanyol 226 Jiwa Melayang, Ekonomi Terpuruk Rp342 Triliun
-
Pj Gubernur Jakarta Ungkap Cerita Gibran Dadakan Blusukan ke Lokasi Banjir Rob: Meski Air Mulai Kering, Beliau...
-
Tinggal di Komplek Elit, Depan Rumah Fateh Halilintar Tetap Kebanjiran
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Geger! Diduga Paslon Pilwali Kota Blitar Diduga Bagi-bagi Uang dan Sembako
-
Ambles, Rumah di Ponorogo Terperosok dalam Lubang 5 Meter
-
Fraksi di DPRD Jatim Minta Pemprov Bagi Adil Sekolah Negeri dan Swasta
-
Posisi Terbaru Persebaya di Klasemen Usai Kalahkan Persija: Kembali Rasakan Puncak
-
Jauh Terpencil, Kampung di Banyuwangi Ini Sempat Bertahun-tahun Kesulitan Listrik