Scroll untuk membaca artikel
Muhammad Taufiq
Selasa, 15 Maret 2022 | 08:44 WIB
Penemuan arca monster dan kepala naga di Tulungagung [Foto: Beritajatim]

Dugaan keberadaan adanya sebuah candi di lokasi temuan ini juga menguat berdasarkan temuan batu bata kuno. Banyak batu bata kuno yang biasa digunakan untuk pembangunan candi di sekeliling temuan kedua arca tersebut.

Beberapa batu bata tersebut mempunyai garis sulur seperti ornamen candi.

Load More