SuaraJatim.id - Seorang pria di Desa Pasarenan, Sampang, Madura tewas mengenaskan. Kepalanya terluka parah usai dihantam menggunakan batu berukuran besar.
Diketahui pelaku aksi keji itu adalah perempuan berinisial R yang tidak lain anak kandung korban sendiri. Kekinian, R telah diamankan kepolisian setempat.
“Korban dihabisi nyawanya saat tidur nyenyak di musala dengan menggunakan bongkahan batu besar hingga dahi korban pecah oleh perempuan inisial R yang merupakan anak kandungnya sendiri,” ungkap Kasatreskrim Polres Sampang AKP Irwan Nugroho, mengutip dari Beritajatim.com, Rabu (18/5/2022).
Adik kandung R, Jumhiyeh mengetahui ayahnya terkapar di musala. Ia kemudian berteriak meminta pertolongan. Sebelum menghembuskan nafas terakhir, korban sempat menitipkan pesan kepadanya.
Baca Juga: Motif Pembunuhan Teman Kencan di Kediri Ingin Kuasa Kembali Uang Jasa, Pelaku Ditahan
“Saya langsung berteriak meminta bantuan kepada tetangga,” ucap Jumhiyeh adik pelaku.
Jumhiyeh menuturkan, kakaknya memang telah lama mengalami gangguan jiwa. Bahkan sempat dipasung sekitar tiga bulan yang lalu.
“Pernah dipasung sambil lalu diobati oleh petugas Puskesmas Kedungdung setiap bulan,” tandasnya.
Berita Terkait
-
Anak Muda Rentan Parkinson? Ini Fakta yang Harus Kamu Tahu Sebelum Terlambat
-
7 Makanan Khas Indonesia di Peringkat 50 Street Food Terbaik Dunia Versi TasteAtlas, Ingin Mencoba?
-
Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
-
Hotma Sitompul Berjuang Lawan Masalah Jantung dan Ginjal Sebelum Meninggal Dunia
-
Darurat Kekerasan Seksual Anak: Saat Ayah dan Kakek Jadi Predator, Negara Malah Pangkas Anggaran
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia
-
Harga Gabah Kering Jatuh, DPRD Jatim: Panen Raya Terancam Tak Dinikmati Petani