SuaraJatim.id - Ritual pria menikah dengan kambing di Gresik kian jadi sorotan. Terlebih, aksi tersebut dinilai menyimpang dari ajaran Islam.
Muhammadiyah, Nahdlatul Ulama (NU), dan Majelis Ulama Indonesia (MUI), kompak mengecam ritual manusia menikah dengan hewan tersebut. Berikut ini berita selengkapnya.
1. Pria Gresik Menikahi Kambing Dicap Haram MUI, Sebut Dosa Besar Meski Konten
Majelis Ulama Indonesia (MUI) menilai aksi pria menikahi kambing di Gresik merupakan perbuatan haram, meski untuk konten.
Sebelumnya, Muhammadiyah dan NU juga sepakat mengecam ritual manusia menikah dengan kambing betina tersebut.
2. Pria Nikahi Kambing di Gresik Demi Konten, Tapi Dulu di Bali Ada Pemuda Perkosa Sapi Lalu Dinikahkan
Baru-baru ini beredar sebuah konten di media sosial seorang pria di Gresik Jawa Timur menikahi kambing, Minggu (05/06/2022).
Seorang pria bernama Saiful Arif menamai dirinya Satrio Piningit menikahi seekor kambing betina yang disebut-sebut bernama Sri Rahayu binti Bejo.
3. 5 Fakta Pria Menikahi Kambing Bernama Sri Rahayu di Gresik
Seorang pria menikahi kambing betina di Gresik, Jawa Timur bikin heboh publik. Belakang diketahui, pernikahan tak lazim itu hanya untuk konten.
Pembuat sekaligus pengunggah konten manusia menikahi kambing, Arif Saifullah memberikan klarifikasi pasca viral, Senin (6/6/2022). Dijelaskannya, bahwa pernikahan nyeleneh tersebut hanya rekayasa alias settingan.
4. Muhammadiyah dan NU Mengecam Aksi Pria Menikahi Kambing di Gresik
Muhammadiyah dan Nahdlatul Ulama mengecam aksi pria menikahi kambing di Gresik. Kementerian Agama didesak untuk turun tangan menangani fenomena nyeleneh tersebut.
Ketua PD Muhammadiyah Gresik Mohammad In'am mengatakan, ritual manusia menikah dengan kambing dinilainya sebagai bentuk penyimpangan, kendati pelaku beralasan hanya untuk konten media sosial.
5. Heboh Pria Menikahi Kambing, Anggota DPRD Gresik Berurusan dengan Badan Kehormatan
Badan Kehormatan (BK) DPRD Gresik akan segera memintai keterangan anggota dewan, Nurhudi Didin Arianto. Legislator dari Fraksi NasDem itu baka dimintai klarifikasi terkait pria menikahi kambing.
Ketua DPRD Gresik, Abdul Qodir mengatakan, pihaknya belum tahu persis kejadian pembuatan konten yang melibatkan anggota dewan tersebut. Maka BK akan melakukan klarifikasi.
Berita Terkait
-
Bank Panin Dubai Syariah Gandeng PP Muhammadiyah, 'Mobil Kemanusiaan' Jadi Langkah Awal
-
30 Ucapan Milad Muhammadiyah 2024, Bisa Jadi Referensi Caption Media Sosial
-
Link Download Logo Milad Muhammadiyah 2024 PNG, Ini Tema yang Diusung
-
Bukan KH Ahmad Dahlan, Ini Sosok Kiai Pemberi Nama Muhammadiyah
-
Silsilah Keluarga KH Ahmad Dahlan Pendiri Muhammadiyah, Bersambung ke Rasulullah SAW
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Heboh! Viral Detik-detik Penculikan Anak di Blitar: Korban Dibujuk Beli Jajan
-
KPU Jatim: EVP Ruang untuk Bertukar Pengalaman Mengenai Pemilu
-
Tidak Netral, Kades di Situbondo Divonis 3 Bulan Penjara dengan Percobaan
-
Inilah Isi Tim Khusus Polda Jatim yang Ditugaskan Jaga Pilkada Sampang
-
Terungkap Bunker Milik Bandar Narkoba di Surabaya, Isinya Bikin Syok