SuaraJatim.id - Polres Ngawi melalui Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Satuan Reserse dan Kriminal menyelidiki beredarnya video porno pelajar SMP. Pengaduan terkait video mesum diperankan siswa itu telah diterima kepolisian.
Kanit PPA Sat Reskrim Polres Ngawi Ipda Hambar Agus Susila mengatakan, pihaknya mulai melakukan penyelidikan kasus peredaran video bokep tersebut.
“Benar akan kami sudah mendapatkan pengaduan dari masyarakat terkait adanya video porno yang beredar di media sosial. Kami akan segera lakukan penyelidikan,” katanya seperti dikutip dari Beritajatim.com jejaring Suara.com, Kamis (1/9/2022).
Ipda Hambar menegaskan, pihaknya juga akan memastikan toilet di kantor desa wilayah Kecamatan Geneng, Ngawi yang diduga sebagai lokasi perbuatan mesum itu.
Baca Juga: Gempar Video Porno Diperankan Siswa SMP di Ngawi, Begini Respons Kepala Sekolah
“Masih akan kami dalami ya. Nanti akan terungkap ya,” jawabnya singkat.
Untuk diketahui, warga Ngawi belakangan dihebohkan video porno berdutasi 51 detik. Pemerannya bukan orang dewasa melainkan remaja yang diduga pelajar SMP di Ngawi. Lokasi pengambilan video dilakukan di toilet salah satu kantor desa di wilayah Kecamatan Geneng. Hal itu dibenarkan oleh perangkat desa setempat yang sempat melihat keduanya keluar bersamaan dari salah satu ruangan toilet setelah toilet itu terkunci sekitar 30 menit.
Sudaryono, kepala SMP asal kedua pelajar tersebut membenarkan jika keduanya memang dulunya peserta didik di sekolah tersebut. Namun, keduanya sudah mengundurkan diri dari sekolah dan pamit pindah sekolah. Orang tua kedua siswa dan siswi itu sudah meminta izin untuk memindahkan putra putrinya ke sekolah lain.
Berita Terkait
-
4 Kuliner Lebaran Unik di Ngawi yang Tak Akan Anda Temukan di Tempat Lain
-
Apple Kebobolan, Aplikasi Pornografi Muncul di iPhone untuk Pertama Kalinya
-
Ciri-ciri Psikopat Narsistik Mirip Pembunuh Mutilasi Wanita dalam Koper di Ngawi, Sikapnya Antisosial!
-
Apa Itu Psikopat Narsistik? Kepribadian yang Dimiliki Antok, Pelaku Mutilasi Ngawi
-
Kronologi Lengkap Mutilasi di Ngawi: Cekcok di Hotel Berujung Tubuh Dipotong, Dibuang di 3 Lokasi
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia