SuaraJatim.id - Dalam rangka mendukung transformasi BRIVOLUTION 2.0, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI terus mendorong enabler sebagai “Home To The Best Talent". Strategi dan inovasi dilakukan melalui BRI Corporate University di mana sejak tahun 2020 telah menerapkan New Way Of Learning, konsep dan cara baru dalam kegiatan pendidikan para talenta BRI.
Direktur Human Capital BRI, Agus Winardono menjelaskan, New Way of Learning merupakan metode dan mindset baru dalam pengelolaan dan pelaksaanaan pendidikan di BRI. Tidak hanya physical learning, tetapi juga pendidikan virtual/online. Selain itu, BRI juga menerapkan From Event to Process, artinya pendidikan menjadi sebuah proses berkelanjutan yang terjadi di mana dan kapan saja sesuai kebutuhan.
“Dengan demikian, pekerja juga aktif mencari pengetahuan melalui berbagai kanal. Dalam hal ini, pengetahuan juga bisa bersumber dari para subject matter expert dan smart content yang engaging," jelasnya.
Keberhasilan perseroan ini pun mendapat apresiasi, dibuktikan melalui berbagai penghargaan, salah satunya ajang Human Capital Management Excellence Award yang diselenggarakan oleh Brandon Hall Group International yang diraih belum lama ini. Brandon Hall Group (BHG) sendiri merupakan lembaga internasional yang mengoperasikan program penghargaan human capital management terbesar dan sudah berdiri sejak 1993 di Florida, Amerika Serikat.
Dalam ajang ini, BRI memboyong penghargaan tertinggi, yakni 8 penghargaan gold untuk 3 kategori, yaitu Bidang Human Resource, Learning and Development serta Talent Acquisition. Rinciannya, Best Advance in Workforce Planning and Management, Best Advance in Creating Learning Strategy, Best Certification Program, dan Best Hybrid Learning Program.
Kemudian Best Learning Program Supporting a Change Transformation Business Strategy, Best Advance in Talent Acquisition Process, Best New Hire Onboarding Program, dan Best Advance in Performance Managementy.
Agus mengungkapkan, award ini menunjukkan bahwa kegiatan learning and development yang dilakukan oleh BRI Corporate University berjalan on track dan sesuai dengan best practice yang berlaku di dunia internasional. Keberhasilan yang berjalan efektif ini sesuai dengan kebutuhan bisnis, serta menghasilkan impact yang positif sehingga mendukung proses tranformasi perusahaan.
Berita Terkait
-
Rp29 Triliun Rights Issue BBRI Berasal dari Foreign Buy, Dirut BRI Ungkap Kiat Suksesnya
-
BBRI Konsisten Edukasi Nasabah dan Jaga Keamanan Data dengan Standar Internasional
-
Ini Harapan Erick Thohir Usai Rights Issue BBRI
-
Rights Issue BBRI Habis Diserap Investor Bahkan Over Subscribed 1,53 Persen
-
Rights Issue BBRI Terbesar di ASEAN dan Nomor 3 di Asia
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Bebas Bersyarat 2 Napi Lapas Blitar Dicabut, Buntut Aniaya Napi hingga Tewas
-
4 WNA Perempuan Pencuri Emas 135 Gram di Surabaya Diciduk, Beraksi Saat Malam Natal
-
Cuaca Ekstrem Mengancam Jawa Timur hingga 20 Januari, Berpotensi Banjir dan Longsor
-
Banjir Bengawan Jero Rendam Puluhan Sekolah di Lamongan, Siswa Dijemput Pakai Perahu
-
Ratusan Tukang Jagal Bawa Sapi ke DPRD Surabaya, Tolak Relokasi RPH Pegirian ke Tambak Osowilangun