SuaraJatim.id - Sejumlah perwira tinggi kepolisian ( Polri ) yang menjabat di sejumlah daerah dirotasi atau dimutasi oleh Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo.
Paling disorot dalam mutasi ini adalah Kapolda Jatim Irjen Pol Nico Afinta. Ia dicopot dan dimutasi ke Mabes Polri. Ia digantikan oleh Irjen Pol Teddy Minahasa Putra, eks Kapolda Sumatera Barat.
Mutasi Kapolda Jatim ini terjadi setelah tragedi Kanjuruhan Malang yang menewaskan 131 orang dan melukai ratusan lainnya usai laga Arema FC vs Persebaya Surabaya.
Mutasi sejumlah pati tersebut tertuang dalam Telegram Kapolri bernomor ST/2134/X/KEP./2022 tentang Pemberhentian dari dan Pengangkatan dalam Jabatan di Lingkungan Polri. Surat tertanggal 10 Oktober 2022 itu ditandatangani AS SDM Polri Irjen Pol Wahyu Widada.
Baca Juga: Buntut Tragedi Stadion Kanjuruhan, Kapolda Jatim Dimutasi
Seperti dijelaskan Kadiv Humas Polri Irjen Pol Dedi Prasetyo, merupakan hal alamiah dalam upaya meningkatkan kinerja organisasi. Demikian dikutip dari timesindonesia.co.id jejaring media suara.com.
"Ya betul (ada mutasi) dalam rangka tour of duty and tour area. Mutasi adalah hal yang alamiah di organisasi dalam rangka promosi dan meningkatkan kinerja organisasi," ujarnya, Selasa (11/10/2022).
Irjen Pol Nico Afinta termasuk yang dimutasi dari Kapolda Jatim menjadi Staf Ahli bidang Sosial Budaya (Sahlisosbud) Kapolri. Ia digantikan oleh Irjen Pol Teddy Minahasa Putra yang sebelumnya menjabat Kapolda Sumatra Barat.
"Irjen Pol Teddy Minahasa Putra, SH, SIK, Kapolda Sumbar diangkat dalam jabatan baru sebagai Kapolda Jatim," demikian kutipan dari surat telegram tersebut.
Selain Nico Afinta dan Teddy Minahasa Putra, terdapat sejumlah nama lain yang masuk dalam daftar mutasi Kapolri.
Baca Juga: Profil Irjen Nico Afinta, Kapolda Jawa Timur yang Resmi Dicopot setelah Tragedi Kanjuruhan
Berikut daftar nama mutasi perwira tinggi oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo:
Berita Terkait
-
Geledah Lokasi Lain Selain Rumah La Nyalla, KPK: Saat Ini Belum Bisa Dibuka
-
Diubek-ubek KPK terkait Kasus Dana Hibah Jatim, La Nyalla: Kok Alamatnya Rumah Saya?
-
KPK Dikabarkan Geledah Rumah La Nyalla Terkait Kasus Dana Hibah Jatim, Begini Kata Jubir
-
KPK Masih Dalami Peran Eks Mendes PDTT Abdul Halim Iskandar dalam Kasus Dana Hibah Pokmas Jatim
-
CEK FAKTA: Benarkah Undian Berhadiah Bank Jatim Daftar Lewat Tautan?
Tag
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
-
Markas Pemain Korut U-17: Yang Tersembunyi di Balik Klub 4.25 SC?
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
Terkini
-
BRI Jadi Penyedia Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
KR Biang Kerok Pencurian Rumah Kosong di Malang, Diciduk di Warnet
-
Kronologi Lengkap Aksi Heroik Pria Sidoarjo Selamatkan Korban Perampokan di Gresik, Terluka Tembak
-
Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Direktur Utama BRI Hery Gunardi Punya Jejak Karir Cemerlang
-
Putuskan Damai dengan Pengusaha yang Diduga Tahan Ijazah Karyawan, Armuji: Itu Sudah di Luar Saya