SuaraJatim.id - Seorang perempuan berpakaian hitam ditemukan tergeletak meninggal di lantai dasar Tunjungan Plasa 1 SUrabaya. Perempuan muda tersebut diduga bunuh diri dengan cara melompat dari lantai 3A di Plasa itu.
Dari data yang diperoleh SuaraJatim.id, bahwa perempuan berinisial ADR (24), warga Dinoyo Alun-alun, Kelurahan Keputran, Kecamatan Tegalsari ini ditemukan meninggal, sehingga saksi mata melaporkan hal tersebut ke command center 112 Surabaya, pada pukul 22.12, Jumat (14/10/2022).
Menurut penuturan Kanit Reskrim Polsek Tegalsari, AKP Marji Wibowo, bahwa perempuan tersebut diduga nekat melakukan bunuh diri dari lantai 3 dan jatuh di halaman Tunjungan Plasa 3 bagian dalam.
"Benar, laporan yang masuk dugaan bunuh diri," ujar Marji, Jumat (14/10/2022) malam.
Setelah petugas kepolisian datang, langsung menghubungi inafis dan segera melakukan olah TKP, dan BPBD Linmas Kota Surabaya segera melakukan evakuasi terhadap korban ADR.
Marji menambahkan, jika korban adalah salah satu pengunjung TP, yang menurut dugaan kepolisian melompat dari lantai 3A di TP 1.
"Kalau dari bekas tapak sendal, korban melompat dari lantai 3A, tapi nanti anggota akan melakukan pengecekan lebih lanjut dari CCTV," jelasnya.
Selain itu, tak jauh dari jenazah korban, kepolisian juga mengumpulkan beberapa barang-barang milik korban diantara 3 HP, sendal, KTP, beberapa kartu member-member, dan satu tas kecil berwarna hitam.
"Saat ini, jenazah sudah dibawa ke kamar jenazah RSU Dr Soetomo" terang Marji.
Baca Juga: Pemkot Surabaya Geber Pengerjaan Saluran di Berbagai Penjuru Kota
Saat melakukan evakuasi korban ADR, bahwa ada luka parah di bagian mulut korban serta patah fraktur di bagian kaki kana, diduga ADR terjatuh di bagian kaki dan disusul bagian muka hingga menyebabkan tewas.
Tak hanya itu, saat proses evakuasi jenazah, kondisi Tunjungan Plaza susah mulai gelap, dan sekuriti dari plaza tersebut, juga membatasi awak media untuk mengambil gambar, bahkan tak mengijinkan media melewati pagar, dan sekuriti menjaga tempat tersebut.
Kontributor : Dimas Angga Perkasa
Berita Terkait
-
Pemkot Surabaya Geber Pengerjaan Saluran di Berbagai Penjuru Kota
-
Rizky Billar Sampai Ingin Bunuh Diri Jika Keinginan Tak Dipenuhi, Netizen: Kasian Orang Tuanya
-
Cegah Banjir, Pemkot Sebut Normalisasi Sungai Kalimas Surabaya Solusinya
-
Aksi Dua Begal Bercelurit Bikin Geger Warga Griya Citra Asri Surabaya, Rekaman CCTV Beredar
-
Firman Ardiansyah dan Rizki Xavier Hengkang Dari Cosmo, Netizen: ke BTS
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Geger Bayi dalam Kardus, Dibuang di Teras Rumah Warga Banyuwangi
-
Relokasi RPH Pegirian Tetap Lanjut Walau Diprotes, Wali Kota Surabaya: Tak Bisa Dibatalkan!
-
Pimpin Apel Bulan K3 Nasional, Gubernur Khofifah: Wujudkan Keselamatan Kerja Profesional
-
3 Tahun Jalan Longsor Wagir Lor Ponorogo Terabaikan, Warga Bangun Sendiri Jembatan Darurat
-
Presiden Resmikan SMA Taruna Nusantara Kampus Malang, Gubernur Khofifah Dukung Generasi Unggul NKRI