SuaraJatim.id - Kemajuan teknologi mampu memberikan berbagai kemudahan bagi manusia, salah satu contohnya adalah hadirnya handphone. Dengan menggunakan handphone, jangkauan komunikasi menjadi lebih mudah.
Bicara soal handphone, dalam kesempatan kali ini akan merekomendasikan 4 ponsel Apple terbaik sebagai berikut:
1. iPhone 6s Plus
Apple mempersenjatai iPhone 6s Plus dengan prosesor Apple A9 yang memiliki CPU Dual-core 1.84 Ghz Twister dan GPU PowerVR GT17600 (six-core graphics). Soal performa, sudah memuaskan di kelasnya.
Baca Juga: Masalah yang Sering Dialami Pengguna iPhone dan Tips untuk Memilih Service Center yang Tepat
Untuk memori, iPhone 6s Plus mengadopsi memori 16/32/64/128 GBm 2 GB RAM dan No. Setidaknya sudah cukup untuk kebutuhan aplikasi dan penyimpanan file musik dan video.
Dari sektor kamera, iPhone ini didukung kamera utama 12MP (f/2.2, 29mm, 1/3”, 1.22), phase detection autofoucus, OIS, dual-LED, dual-tone flash, check quality dan kamera selfie 5 MP (f/2.2,3 mm)n 1080@30fps, 720p@240fps, face detection, HDR, panorama. Serta didukung fitur Geo recording, touch focus, face/smile detection, HDR (photo/panorama), 2160@fps, 1080@60fps, 1080@120fps, 720p@fps, check quality.
Untuk daya, iPhone 6s Plus hadir dengan dukungan baterai berkapasitas Non-removable LI-Ion 2750 mAh battery (10,45 Wh) yang didukung dengan charger yang bisa diandalkan.
2. iPhone 7 Plus
iPhone 7 Plus yang memiliki bobot yang ringan yakni sekitar 138 gram ini ahdir dengan desain yang mengusung konsep simple, elegean, dan ramping.
Baca Juga: 5 Tips Sebelum Membeli iPhone yang Wajib Anda Tahu
Untuk daya, iPhone ini mengandalkan LI-Ion 2900 mAh yang mampu menunjang pemakaian ponsel untuk waktu yang cukup lama.
Dari segi layar handphone ini dilengkapi dengan layar Retina IPS LCD 5.5 inches, 83.4 cm2 (~67.7% screen-to-body ratio).
Dari segi kamera, iPhone yang dirilis pada September 2016 ini memiliki kamera belakang 12 MP + 12 MP, kamera depan 7 MP. Dari segi tenaga, handphone ini dibekali chipset Apple A10 Fusion (16 nm), GPU PowerVR Series7XT Plus (six-core graphics), RAM 3 GB RAM.
3. iPhone SE 2020
Dari segi desain, iPhone SE 2020 memiliki bentuk yang kecil dengan layar berukuran 4,7 inci. Layar tersebut sudah menggunakan Retina Display HD dan dibekali Touch ID yang canggih dari Apple. Dengan layarnya yang mungil, membuat iPhone ini mudah disimpan di saku.
Dari segi dapur pacu, iPhone SE 2020 ini dibekali chipset Apple A13 Bionic, GPU : Apple GPU (4-core graphics), RAM 3 GB sehingga performanya sangat mengesankan.
Selain itu, iPhone SE 2020 ini juga memiliki memori internal : 64/128/256 GB, dan baterai : Non-removable li-Ion 1821 mAh battery. Dari segi kamera, smartphone ini memilki kamera depan 7 MP, dan kamera belakang 12 MP.
4. iPhone XS Max
Untuk dapur pacu, iPhone X5 Max didukung dengan chipset Apple A12 Bionic yang performanya tidak usah diragukan lagi. Dengan adanya dukungan tersebut anda bisa bermain game berat seperti PYBG maupun Fortnite dengan lancar tanpa hambatan.
Selain itu, ponsel ini hadir dengan ukuran layar cukup besar 6,5 inci yang tentunya aktvitas bermain game atau nonton film anda lebih maksimal. iPhone yang dirilis pada September 2018 ini memiliki memori internal : 512 GB, 64 GB, 256 GB ROM dan baterai : non-removable Li-Ion 3174 mAh battery.
Dari segi kamera, hanphone ini memiliki kamera belakang : 12 MP + 12 MP, kamera depan : 7 MP.
Untuk sektor daya, baterai Iphone ini diklaim mampu dipakai untuk memutar video selama 15 jam.
Selain itu, ponsel ini juga dilengkapi dengan berbagai fitur seperti perekaman video 4K, dukungan Bluetooth 5.0, WiFi 802.11ac, NFC, dan lain sebagainya.
Sebagai smartphone dengan kualitas terbaik, tentunya Anda harus berhati-hati saat membeli iPhone. Oleh karena itu baiknya Anda membeli di reseller apple resmi yang sudah terpercaya dan bergaransi.
Berita Terkait
-
Pembaruan iOS 18.4 Sebabkan Masalah Baterai Bocor, Pemilik iPhone Mengamuk
-
3 iPhone yang Tak Lagi Kebagian iOS 19, Masuk Kategori Seri Lawas?
-
Tak Perlu Beli Apple, HP Xiaomi Ini Punya Spesifikasi Setara iPhone 13: Mending yang Mana?
-
Disebut Mirip iPhone, Bisakah HyperOS 3 Menandingi Antarmuka Apple?
-
29 iPhone Ini Siap Kantongi iOS 18.4: Bawa Fitur Baru Apa Saja?
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Dari Desa untuk Warga, THR dan Jaminan Sosial Wujud Kepedulian Desa Wunut
-
Wanita Probolinggo Ditemukan Tewas Misterius di Pinggir Jalan
-
BRI Sokong UMKM Habbie: Minyak Telon dengan Ragam Aroma Terbanyak untuk Pasar Global
-
Jumlah Wisatawan ke KBS Surabaya Diprediksi Meningkat Hingga Hari Minggu
-
10 Korban Longsor di Jalur Cangar-Pacet Berhasil Ditemukan