SuaraJatim.id - Polisi berhasil menangkap pelaku pembunuhan mayat dalam karung di Kediri yang ditemukan di areal persawahan selatan arca Totok Kerot, Sabtu (8/7/2023).
Kasat Reskrim Polres Kediri Rizkika mengatakan, pelaku pembunuh Desy Lailatul Khoiriyah (20) gadis fotokopi asal Kediri ditangkap di Tulungagung.
Sesuai dengan kecurigaan keluarga, pelaku pembunuhan tak lain merupakan sang ayah. Pelaku ditangkap dalam pelariannya di Tulungagung.
“Benar pelaku berhasil diamankan anggota gabungan di wilayah Tulungagung dini hari tadi (Sabtuk pukul 02.00 WIB. (Betul, pelaku adalah) ayahnya sendiri,” ujarnya dikutip dari Beritajatim.com, Sabtu (15/7/2023).
Baca Juga: Persik Tumbangkan Arema FC 5 - 2, Mas Dhito: 3 Poin di Tangan!
Pihaknya mengaku masih melakukan pemeriksaan dan interogasi kepada pelaku. Polisi juga masih mendalami motif pelaku sampai tega membunuh Desy yang masih anaknya tersebut.
Sebelumnya, ibu Desy, Sulastri menaruh curiga kepada Suprapto alias Totok yang merupakan suaminya. Sulastri yakin Totok yang telah membunuh anaknya.
Kecurigaan Sulastri bukan tanpa dasar. Sebab, malam hari sebelum Desy menghilang, Totok sempat pulang ke rumah ayahnya Maryono.
“Tetangga ada yang melihat. Tapi saya tidak tahu yang diperbuat, karena tidak ada orang di sini (rumah Maryono),” katanya, Minggu (9/7/2023) lalu.
Meninggalnya Desy Lailatul Khoiriyah menyisakan duka mendalam bagi keluarga. Sosok Desy dikenal sebagai anak yang sopan.
Baca Juga: Komdis PSSI Proses Dugaan Oknum Suporter Arema FC Menyusup ke Kandang Persik Berujung Kericuhan
Sulastri mengaku, tidak ada firasat sebelumnya. Anaknya juga tidak pernah bercerita tentang apapun.
“Anaknya tidak pernah bercerita dan tidak ada firasat apapun,” kata Sulastri.
Berita Terkait
-
Tak Cuma Makam, Viral Rumah Nia Kurnia Sari Gadis Penjual Gorengan yang Tewas Malah Jadi Tempat Wisata Warga
-
Anjing Setia Bantu Tangkap Pembunuh Pemiliknya di Texas
-
Ulasan Novel Gadis Minimarket: Ketika Keiko Dianggap Tidak Normal
-
Tragis! Bocah 11 Tahun Asik Main Game, Tak Sadar Orang Tua Saling Bunuh di Rumah
-
Bebaskan Anak dengan Suap Miliaran, Ibu Ronald Tannur Kini Tersangka, Publik Bertanya Kerjanya Apa?
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Misteri Tewasnya Siswi MI Banyuwangi, Diduga Jadi Korban Pemerkosaan
-
Pengamat Unair Soroti Undecided Voters Survei Litbang Kompas: 50 Persen Sudah Tentukan Pilihan
-
Pilgub Jatim Masih Dinamis, Hasil Survei Terus Bergerak
-
Foto Penangkapan Ivan Sugianto Viral, Warganet Sempat Curiga Ada yang Aneh
-
Di SMA Award 2024, Pj Gubernur Jatim Tekankan Konsistensi Jaga Prestasi Tingkat Nasional dan Internasional