SuaraJatim.id - Seorang jamaah di Masjid Jami Bangil, Pasuruan, Jawa Timur terekam kamera CCTV saat mencuri handphone (HP) milik jemaah lain. Ia melancarkan aksinya saat berada di tempat wudu.
Rekaman CCTV itu kemudian diunggah oleh akun Instagram @bangilterkini.
Dalam video berdurasi 52 detik itu terlihat suasana tempat wudu di Masjid Jami Bangil, Pasuruan. Ada beberapa pria yang sedang berwudu.
Terlihat seorang pria mengenakan pakaian serba hitam dan peci hitam hendak wudu.
Namun, tak disangka usai meletakkan jaket dan peci di atas tempat wudu, ia justru merogoh kantong kemeja yang digantung di dekat keran. Ia kemudian berpura-pura membasuh kaki.
Pria tersebut kembali lagi untuk mengambil HP di kantong kemeja itu. Setelah berhasil mengambil HP, ia kemudian pergi dan tidak jadi wudu.
Unggahan tersebut pun mengundang beragam komentar dari warganet. Bahkan ada yang berkomentar jika pria tersebut sudah berulang kali melakukan aksi serupa.
"Mohon maaf emang sudah kebiasaan pelaku, sampai dikeluarkan dari desa kami. Udah keluar masuk penjara emang," ujar eddy***
"Berkedok sholat. Innalillahi pak sudah tua mbok ya taubat," kata azki***
"Wah ini yang maling HP di warungku min. Aku masih ingat mukanya. Orangnya buru-buru alasan beli ayam," komen novi***
"Kalau pelakunya orang tua kasihan tapi kalau gak ditangkap kadang bisa nekat membunuh dan mencelakai orang. Miris jaman sekarang, maling merajalela," kata azki***
"Ya allah miris sekali," kata mega***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Maling di Kembangan Jakbar Berakhir Dimassa, Awalnya Lihat Kunci Motor Orang Nyantel usai Turun dari Ojol
-
Breaking News! Surat Viral Siswi Bantar Gebang kepada Jokowi: Ribuan Mimpi Pelajar Tertimbun Sampah
-
Pengakuan Ibu RT Tentang Diah Risti Kusuma Putri: Keluarganya Terpandang dan Masa Kecilnya Terjamin
Terpopuler
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
- 41 Kode Redeem FF Terbaru 10 Juli: Ada Skin MP40, Diamond, dan Bundle Keren
- Eks Petinggi AFF Ramal Timnas Indonesia: Suatu Hari Tidak Ada Pemain Keturunan yang Mau Datang
- 4 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Rp500 Ribuan, Favorit Pelari Pemula
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Xiaomi RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik 2025
-
Bertemu Rocky Gerung, Kapolri Singgung Pepatah Tentang Teman dan Musuh
-
3 Rekomendasi HP Murah Samsung RAM Besar 8 GB Memori 256 GB, Harga Cuma Rp 2 Jutaan
-
9 Sepatu Lari Murah Rp500 Ribu ke Bawah di Shopee, Performa Nyaman Desain Keren!
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
Terkini
-
Khofifah Puji Banyuwangi Ethno Carnival 2025, Budaya Lokal Tampil Mendunia
-
AgenBRILink Jadi Pilar Inklusi Keuangan, BRI Terus Inovasi Layanan
-
10 Mitos Kulit Kijang yang Sering Dipakai Sebagai Jimat Supranatural
-
Spesifikasi Moisturizer Hanasui, Manfaat Penggunaan, dan Harganya
-
Gubernur Khofifah Apresiasi 105 Siswa "ADEM" Papua di Jatim Berhasil Tembus PTN