SuaraJatim.id - Berkendara di jalan raya memang membutuhkan konsentrasi yang tinggi. Sebab, jika kamu gagal fokus saat berkendara bisa-bisa membahayakan diri sendiri dan pengendara lain.
Apalagi kalau kamu kehilangan konsentrasi cuma gara-gara asyik main handphone (HP), nasibmu bisa berakhir apes bahkan tragis.
Hal itu seperti yang dialami oleh seorang gadis yang naik motor matik sembari bermain handphone ini. Akibat keasyikan, gadis yang mengenakan pakaian serba hitam ini jadi tidak memperhatikan jalan dan arah laju kendaraannya.
Dalam video yang dibagikan akun instagram @memomedsos, terlihat suasana gelaran karnaval di jalan raya.
Kemudian terlihat seorang cewek mengendarai motor tanpa mengenakan helm. Tampak tangan kirinya membawa HP seperti sedang merekam. Sementara tangan kanannya menarik gas.
Tiba-tiba, di depan cewek tersebut melintas pemotor lain yang hendak menyebrang. Hal itu pun membuat cewek itu kaget dan reflek menarik rem.
Karena terlalu mendadak, motornya pun oleng hingga membuatnya jatuh tersungkur ke aspal.
Unggahan video itu lantas mendapat beragam komentar dari warganet. Tak sedikit yang merasa kesal dengan aksi cewek tersebut.
"Kesel banget kalau lihat nemu yang kayak gini bukan hanya bahayain diri sendiri tapi orang lain juga. Padahal kalau urgent bisa diem dulu," ujar tmeli***
Baca Juga: Salut! Momen Anak Punk Ikut Upacara Perayaan HUT RI, Warganet Justru Salfok ke Hal Ini
"Paling malas nolongin orang kayak gitu," kata piko***
"Kenapa hatiku bahagia melihatnya, gedeg banget lihat orang kayak gini. Selain yang merokok sambil main hp itu kegedegan di jalan," kata jaja***
"Ngerem dadakan pakai rem depan auto ambyar," kata cilbe***
"Akibat banyak gaya," ujar ame***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Pencipta Sound Horeg? Ini Sosok Edi Sound yang Dijuluki Thomas Alva Edisound dari Jawa Timur
- Jelang Ronde Keempat, Kluivert Justru Dikabarkan Gabung Olympique Lyon
- Duel Mobil Murah Honda Brio vs BYD Atto 1, Beda Rp30 Jutaan tapi ...
- Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan! 5 Mobil Ini Langsung Panik?
- 41 Kode Redeem FF Max Terbaru 24 Juli: Klaim Skin Scar, M1887, dan Hadiah EVOS
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Xiaomi di Bawah Rp 4 Juta, Harga Murah Spek Melimpah
-
Kisah Unik Reinkarnasi di Novel Life and Death are Wearing Me Out
-
10 Model Gelang Emas 24 Karat yang Cocok untuk Pergelangan Tangan Gemuk
-
Selamat Tinggal Samba? Ini Alasan Gen Z Beralih ke Adidas Campus 00s & Forum Low
-
Braakk! Bus Persib Bandung Kecelakaan di Thailand, Pecahan Kaca Berserakan
Terkini
-
Catat! 5 Kebiasaan Nabi Muhammad SAW Setelah Sholat Subuh
-
Sound Horeg Dilarang Tampil di HUT Kemerdekaan RI
-
Dapatkan Kartu Kredit BRI Sesuai Gaya Hidup Anda Sekarang, Bisa Diajukan Secara Online
-
Lantik 38 Ketua DPC HKTI se-Jawa Timur, Gubernur Khofifah Ajak Wujudkan Kedaulatan Pangan di Jatim
-
Pulang Nonton Pencak Dor Malah Dikeroyok, 3 Pelaku Masih di Bawah Umur