SuaraJatim.id - Beredar kabar bahwa pasangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar sebagai pasangan capres dan cawapres akan dideklarasikan Sabtu (2/8/2023).
Sekjen DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhammad Hasanuddin Wahid masih belum memastikan kapan waktu deklarasi.
"Terkait kapan deklarasinya di mana dan jam berapa itu akan kami segera beritahukan besok," ujar Hasanuddin di Surabaya, Jumat (1/9/2023).
Hasanuddin memastikan PKB menerima ajakan NasDem untuk memasangkan Anies Baswedan dengan Muhaimin Iskandar di Pilpres 2024.
Baca Juga: Gerindra Tidak Pernah Tahu Manuver Cak Imin Dekati NasDem, Lalu jadi Cawapres Anies
"Kita tetap memasangkan saudara Anies Baswedan sebagai Presiden, dan Gus Muhaimin Iskandar sebagai calon Wakil Presiden," jelasnya.
Sementara itu, keluar kabar deklarasi Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar akan digelar di Surabaya besok Sabtu (2/9/2023).
Rencananya, deklarasi Anies-Cak Imin tersebut digelar di Hotel Majapahit, Jalan Tunjungan, Surabaya.
Surat izin keramaian tersebut ditujukan kepada Polrestabes Surabaya beredar di kalangan media.
Pihak kepolisian membenarkan telah menerima surat pemberitahuan acara tersebut. "Sudah ada pemberitahuan langsung ke Polres," kelas Kasat Intelkam Polrestabes Surabaya AKBP Edi Hartono.
Baca Juga: AHY Batal Jadi Cawapres Anies, Annisa Pohan Beri Hiburan untuk Sang Suami
Edi menambahkan, surat pemberitahuan tersebut diajukan oleh pengurus NasDem Jatim.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Kenang Paus Fransiskus, Anies Baswedan Sebut Sosok Bertutur Lembut yang Lantang Bela Palestina
-
Bakal Tayang Juni 2025, Kisah Asmara Anies Baswedan Difilmkan
-
Presiden Prabowo Minta Menteri Rapatkan Barisan? Bahlil: Nggak Ada Apa-apa, Biasa Aja
-
Maruf Bilang Situasi Sedang Tak Baik, Istana Jelaskan Pesan Rapatkan Barisan dari Prabowo ke Menteri
-
Cak Imin Dapat Pesan Khusus Prabowo Saat Gelar Halal Bihalal: Rapatkan Barisan
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- Paula Verhoeven Positif HIV sebelum Menikah dengan Baim Wong?
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
Cerita Pria 57 Tahun di Mataram Akhirnya Dapat SK PPPK Tapi Setahun Lagi Pensiun
-
Rafael Struick Ditendang vs Adelaide United, Brisbane Roar Kini Diamuk Netizen Indonesia
-
Tak Hanya Barang Bajakan dan QRIS, AS Juga Protes Soal UU Produk Halal RI
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Lancar Main FF, Terbaik April 2025
-
Polres Sukoharjo Ungkap Kasus Peredaran Narkoba, Dua Residivis Kembali Diamankan
Terkini
-
Tim Rayo Vallecano Spanyol Jadi Juara Barati Cup International 2025
-
Malam-Malam Dapat Rejeki Nomplok, Klaim Link DANA Kaget Terbaru 22 April 2025
-
Resmi! Wali Kota Surabaya Segel Gudang Milik CV Sentosa Seal
-
Link DANA Kaget Selasa, Lumayan untuk Belanja di Alfamart
-
Gelora GDS Mahal, Deltras FC Siap-Siap 'Mengungsi' ke Luar Sidoarjo