SuaraJatim.id - Deltras FC akhirnya memenangi laga melawan Gresik United dengan skor 2-1, di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Minggu (24/9/2023).
Gresik United unggul lebih dulu melalui gol dari Viktor Bertomeu pada menit ke-5, sedangkan dua gol Deltras FC dilesakkan Rendra Tedi manit 49 dan Januar Eka Ramadhan menit ke-74.
Pelatih Gresik United menyayangkan kinerja dan keputusan wasit Sance Lawita pada pertandingan tersebut.
"Selamat untuk Deltras. Di babak kedua banyak keputusan dari wasit yang merugikan buat kami," ujar pelatih Rudy Eka Priyambada di konferensi pers, usai pertandingan.
Baca Juga: Hasil Liga 2: Gol Ezechiel NDouassel Bawa Bekasi FC Tekuk Persikab Kabupaten Bandung
Rudy menilai, ada beberapa keputusan wasit yang merugikan timnya pada pertandingan tersebut. "Banyak hal yang merasa kami dirugikan, ada kartu kuning yang tak seharusnya, penalti, dan juga beberapa offside," katanya.
Sementara itu, Pelatih Deltras FC, Widodo Cahyono Putro mengaku senang dengan raihan 3 poin yang didapat timnya. Dia juga berterima kasih kepada para pemain.
"Terima kasih pada para pemain atas kemenangan ini, dan juga terima kasih pada pemain ke-12, yakni para suporter, yang tak ada henti-hentinya memberikan semangat dari pertama pertandingan hingga akhir," kata Widodo.
Sempat tertinggal di babak pertama, akibat blunder yang dilakukan oleh Kiper Muhammad Bima Sakti Andiko, sehingga gol tercipta dari kaki
"Memang di awal kami cukup terganggu, hingga saat kami kebobolan di babak pertama. Next akan ada perbaikan lagi, dan pemain sudah biasa bermain di home. Kombinasi juga akan lebih ditingkatkan lagi, terlebih lagi kombinasi di depan," jelasnya.
Baca Juga: Gol Menit Akhir Buyarkan Kemenangan PSCS Cilacap di Markas Persipa Pati
Widodo angkat bicara mengenai Jose Manuel yang gagal mencetak gol dari titik putih.
Berita Terkait
-
Siapa Pemilik Sumut United? Ternyata Anggota Exco PSSI Arya Sinulingga
-
Statistik Mentereng Boaz Solossa di Liga 2, Dipanggil Patrick Kluivert ke Timnas Indonesia?
-
3 Pelatih Lokal yang Sukses Bawa Klub Liga 2 Promosi ke Liga 1 Musim Depan
-
Liga 2 Bakal Pakai VAR, Sejumlah Wasit dan Asisten Langsung Dapat Pelatihan
-
Liga 2 Musim Depan Full Pakai VAR, Bagaimana Soal Wasitnya?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
Terkini
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia
-
Harga Gabah Kering Jatuh, DPRD Jatim: Panen Raya Terancam Tak Dinikmati Petani