SuaraJatim.id - Mantan Wakil Bupati Rahmat Santoso diperiksa Kejaksaan Negeri (Kejari) setempat terkait pro dan kontra rumah dinas, Rabu (8/11/2023).
Dia periksa selama 5 jam oleh Kejari Blitar. Usai diperiksa, Ketua Ikatan Penasehat Hukum Indonesia (IPHI) itu irit bicara.
Dikutip dari Beritajatim.com--jaringan Suara.com, Rahmat Santoso meminta awak media langsung menanyakan langsung ke penyidik Kejari Blitar.
“Waduh, nanti tanya ke penyidik aja, soalnya saya sudah capek sejak pagi,” kata Rahmat, Rabu (8/11/2023).
Baca Juga: Mentan SYL 'Hilang' usai Rumah Digeledah, Pimpinan KPK: Positif Thinking Saja, Mungkin Cuma Tersesat
Rahmat Santoso hanya menuturkan bahwa mendapat banyak pertanyaan dari penyidik Kejari Blitar. “Banyak tadi saya lupa saking banyaknya,” katanya.
Sementara itu, Kasi Pidsus Kejari Blitar, Agung Wibowo menyebut Rahmat Santoso mendapat 24 pertanyaan. Semuanya berkaitan dengan sewa rumah dinas yang sempat ramai menjadi pembahasan.
Hanya saja, Agung enggan menyebutkan detail pertanyaan karena masih dalam penyidikan.
Kejari melakukan penyelidikan mengenai sewa rumah dinas yang ternyata punya Wali Kota Blitar. Pada praktiknya, rumah dinas tersebut tidak ditempati Rahmat Santoso.
“Temuan awal ya laporan dari masyarakat kemarin ada rumah dinas dianggarkan tapi tidak ditempati itu,” ungkapnya.
Baca Juga: Bareskrim Ambil Alih Penyelidikan Temuan 12 Senjata Api di Rumah Dinas Mentan Syahrul Yasin Limpo
Pihaknya mengaku belum bisa mengambil kesimpulan mengenai dugaan penyalahgunaan wewenang. Agung memastikan kasus tersebut masih tahap penyidikan.
Berita Terkait
-
18 Rumah Dinas TNI di Aceh Terbakar Hebat saat Libur Idul Fitri, Penyebabnya Masih Misteri!
-
Cek Fakta: Puan Maharani Jadi Tersangka Korupsi Rumah Dinas DPR
-
Curhat Ngalah sama Istri, Pramono Siap Tidur di Rumah Dinas Gubernur Jakarta
-
Menguak Misteri Sekjen DPR RI Indra Iskandar Terduga Korupsi Rumah Dinas, Isi Garasi Kosong Melompong?
-
Tak Ada Piring di Rumah Dinas, Gubernur dan Wagub Papua Tengah Bagikan Momen Makan Pakai Tutup Rantang Plastik
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Pemprov Jatim Siap Urus Penerbitan Ulang Ijazah Pekerja Ditahan, Gubernur Khofifah: Solusi Konkret
-
Penyelenggara Barati Cup International 2025 Buka Suara Perihal Kisruh Jadwal Pertandingan
-
Batik Tulis Lokal Go Internasional dengan Dukungan BRI
-
Makin Ramah Pengguna, BRImo Hadir dengan Bahasa Indonesia dan Inggris
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!