SuaraJatim.id - Calon wakil presiden (cawapres) nomor urut 2 Gibran Rakabumi Raka tampil necis saat menjalani debat cawapres Pilpres 2024 malam ini, Jumat (22/12) yang berlangsung di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta Pusat.
Gibran tampak kenakan kemeja biru muda lengan panjang. Pada bagian lengan, pasangan Prabowo Subianto itu menggulungnya seperti sang ayah Jokowi.
Gibran mengenakkan celana panjang warna hitam dan memakai sneaker warna hitam putih yang dilihat sangat pas dengan outfitnya pada debat cawapres pada malam ini.
Jika dilihat sekilas, snekaer yang dipakai Gibran seperti yang ia pakai saat bertemu Anies Baswedan di Solo pada Selasa, (15/11/2022).
Saat itu, Gibran tampak kenakan kemeja warna hijau dengan celana panjang hitam serta sneaker merk Nike Air Jordan.
Sekedar informasi, harga sepatu Girban tersebut dengan merk Nike Air Jordan 1 Low Dark Teal Unisex Sneakers di toko online sekitar Rp 5.600 juta.
Debat Cawapres Pilpres 2024
Malam ini Jumat (22/12) bakal berlangsung debat cawapres Pilpres 2024 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta Pusat. Debat cawapres nanti malam akan mengusung tema ekonomi kerakyatan, ekonomi digital, keuangan, investasi, pajak, perdagangan, pengelolaan APBN dan APBD, infrastruktur dan perkotaan.
Sorotan pada debat cawapres malam ini tentu saja tertuju kepada cawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka. Beberapa waktu terakhir, pasangan dari Prabowo Subianto itu dipertanyakan kemampuannya untuk tampil debat.
Terkait hal itu, Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Grace Natalie mengatakan bahwa Gibran memiliki kapasitas dan kemampuan untuk menjalani debat cawapres nanti malam.
Berita Terkait
-
'Anak Haram Konstitusi? Ini Tudingan Panas Amien Rais ke Jokowi soal Gibran
-
Disebut Mirip Gibran, TikToker Ini Punya Ibu dengan Wajah Seperti Iriana
-
Usai Lawatan Lima Negara, Prabowo Kembali ke Tanah Air dan Disambut Wapres Gibran
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
Biasa Unggulkan AI, Wapres Gibran Adakan Nobar Jumbo: Dukung Animasi Buatan Anak Negeri?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia
-
Harga Gabah Kering Jatuh, DPRD Jatim: Panen Raya Terancam Tak Dinikmati Petani