SuaraJatim.id - Kawasan pedestrian jalan Ijen Kota Malang, Jawa Timur kembali dipakai untuk melakukan aktivitas mesum. Kali ini sejoli tertangkap kamera saat tengah bercumbu di bangku pedestrian pada Jumat (19/1/2024) malam.
Aksi mereka terekam video amatir yang kemudian dibagikan oleh akun Instagram @infomalangan.
Dalam video berdurasi pendek itu terlihat sepasang kekasih tengah asyik bermesraan di bangku pedestrian Jalan Ijen.
Baca Juga:
BPK: Akuisisi Pertamina Atas Perusahaan Energi Asal Prancis Rugikan Negara Rp870 Miliar
Disebut Mirip John Wick, Ternyata Segini Harga Jam Tangan Mahfud MD
Si cowok tampak mengenakan kaus putih dan celana krem. Sementara ceweknya mengenakan atasan hitam dan celana krem.
Situasi di sekitar mereka memang terlihat remang-remang karena kurangnya lampu penerangan jalan.
Namun perekam sempat memergoki mereka ketika saling bercumbu.
Baca Juga: Penuturan Siska Mengenai Pemuja Setan Setelah Diperiksa Polisi, Terungkap Fakta Baru
Tampak keduanya berciuman tanpa memedulikan situasi sekitar. Padahal, saat itu situasi jalan raya sedang ramai lalu lalang kendaraan.
Sebelumnya, juga sempat viral beberapa pasangan yang kepergok mesum di kawasan tersebut.
Unggahan video itu pun menuai beragam komentar dari warganet.
"Harusnya ada penerangan di tiap tempat duduk taman biar gak macam-macam, kalau tempat duduknya yang diblokir kan kasihan yang lain yang pengin santai atau sekadar istirahat," komen anas***.
"Seharusnya lampu di jalan ijen dan kayutangan dipindah kesini, paling tidak kalau terang gak dipakai mesum," ujar nedsu***.
"Grebeg aja yang lihat langsung itu," komen irma***.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Dugaan Kasus Perzinahan Oknum Guru SD di Madiun Dibongkar Istri, Kini Berujung ke Polisi
-
Geger Bayi dalam Kardus, Dibuang di Teras Rumah Warga Banyuwangi
-
Relokasi RPH Pegirian Tetap Lanjut Walau Diprotes, Wali Kota Surabaya: Tak Bisa Dibatalkan!
-
Pimpin Apel Bulan K3 Nasional, Gubernur Khofifah: Wujudkan Keselamatan Kerja Profesional
-
3 Tahun Jalan Longsor Wagir Lor Ponorogo Terabaikan, Warga Bangun Sendiri Jembatan Darurat