Scroll untuk membaca artikel
Baehaqi Almutoif
Kamis, 22 Agustus 2024 | 10:46 WIB
Dokumen pendistribusian bantuan air bersih oleh salah satu perusahaan di Kabupaten Sampang, Jawa Timur. (ANTARA/HO-Pemkab Sampang)

Pihaknya menggandeng perusahaan swasta dalam penanganan kekeringan di wilayah Sampang.

"Ini merupakan bagian dari program pentahelix yang kami canangkan. Sebab, penanganan bencana ini tidak bisa hanya dilakukan pemerintah, tetapi juga perlu keterlibatan semua pihak," tegasnya.

Load More