
Adhy berharap survei yang akan diumumkan awal tahun depan dapat menunjukkan penurunan lebih lanjut.
Sementara itu, Ketua Kwarda Jatim H. Arum Sabil menjelaskan, kegiatan ini bertujuan untuk membangun karakter generasi muda Jawa Timur melalui peningkatan wawasan kebangsaan dan kepedulian sosial. Salah satu bentuknya adalah pemugaran enam RTLH di Kota Malang, Lamongan, dan Jember.
"Melalui kegiatan ini Pramuka Penegak Jawa Timur diharapkan mampu untuk terus menjadi manusia Pancasila mengamalkan Satya Dharma Pramuka dalam setiap kehidupannya," pungkasnya.
Dalam kesempatan tersebut, Pj Gubernur Adhy Karyono juga menyerahkan secara simbolis bantuan renovasi enam RTLH yang diterima perwakilan dari Kabupaten Jember. Ia turut memberikan penghargaan kepada Ribut Santoso sebagai tenaga pendidik inspiratif dan melepas 33 peserta yang akan mengikuti The 14th Malaysia National Jamboree and 8th IUMS PEACE Jamboree pada 21–27 Desember 2024.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Eksploitasi Kemiskinan dan Ketimpangan Digital dalam Pemindaian Iris Mata
-
Pekerja Miskin Saat Ini: Pilih Beli Beras Dibandingkan Bayar Iuran BPJS
-
Bank Dunia Bilang Kita 60% Miskin, BPS Cuma 8%: Siapa yang Salah Hitung?
-
Sengaja Singgung Visi Misi saat Pilpres 2024 soal Kemiskinan, Anies: Kan Sudah Pernah Ditawarkan
-
Parenting Hanya untuk Orang Berpendidikan, Benarkah?
Terpopuler
- Shin Tae-yong: Saya Sudah Sering Katakan, Liga Indonesia Harus...
- Selamat Datang Penyerang Keturunan! 2 Tak Perlu Naturalisasi untuk Bela Timnas Indonesia U-23
- 10 Aplikasi Penghasil Uang Resmi Didukung Pemerintah Bisa Cuan Jutaan Rupiah
- 3 Bek Asing Jago yang Bisa Direkrut PSM Makassar untuk Gantikan Yuran Fernandes
- Alhamdulillah Elkan Baggott Tak Jadi Pergi
Pilihan
-
Harga Emas Antam Terbaru, Berat Banget Naiknya
-
5 Rekomendasi Cushion Foundation Terbaik 2025: Aman, Glowing Sepanjang Hari
-
Bawaslu Rohil dan Kuansing Disidang Kode Etik, Dugaan Tak Netral hingga Politik Uang
-
Tempo Scan Kecipratan Proyek Prabowo, Bakal Bangun 1.000 Dapur Makan Bergizi Gratis Dilahan Miliknya
-
Mobil Listrik BYD Seal Terbakar di Palmerah, BYD Indonesia Lakukan Investigasi
Terkini
-
Gubernur Khofifah: Wujudkan Ketahanan Pangan dan Zero Stunting di Jatim Lewat Pasar Murah
-
Cerita Pria Ngawi 'Anunya' Terjepit Paralon, Evakuasi Berlangsung Dramatis
-
Awas Pungli Saat PPDB, DPRD Jatim Buka Diri Terima Laporan
-
Peresmian SPAM oleh Gubernur Khofifah: Ribuan Warga Singosari Malang Terbebas Krisis Air Bersih
-
Update Link DANA Kaget 13 Mei 2025, Saldo Kembali Terisi Meski Usai Liburan