Gelaran Pilkades di Desa Ini Benar-benar Rasa Hajatan

Usai mencoblos para pemilih dipersilahkan beramah tamah di dapur yang sudah disediakan oleh panitia yang tak jauh dari tempat pencoblosan.

Chandra Iswinarno
Kamis, 07 November 2019 | 12:17 WIB
Gelaran Pilkades di Desa Ini Benar-benar Rasa Hajatan
Pilkades di Desa Ambunten Tengah, Kecamatan Ambunten, Kabupaten Sumenep. [Suara.com/M Madani]

“Pilkades kalau di sini itu dijajar diatas podium, banyak orang bilang “apangantan” makanya konsepnya langsung dibikin seperti mantenan,” ungkapnya.

Pihaknya juga berterima kasih kepada semua pihak, utamanya jajaran keamanan, warga yang telah menggunakan hak pilihnya, dan juga panitia yang telah bekerja susah payah mulai dari persiapan hingga pelaksanaan hari ini.

"Alhamdulillah, kita tentu bersyukur kepada Allah, karena mulai dari persiapan hingga sekarang Pilkades berjalan lancar tanpa rintingan, Semoga pemimpin yang terpilih nantinya bisa mengemban amanah rakyat" katanya.

Kontributor : Muhammad Madani

Baca Juga:Tak Kuat Ikuti Proses Pilkades, Seorang Nenek Dibopong Petugas ke Rumahnya

REKOMENDASI

News

Terkini