Dijelaskan oleh Humas dan Pemasaran RS Citra Medika Sidoarjo Joedana, tidak semua barang-barang korban ini dibawa bersamaan saat evakuasi.
"Kebanyakan masih di dalam Bus," ujarnya di rumah sakit pada Kamis (28/11/2019) sore.
Untuk diketahui, kecelakaan Bus Kramat Jati di ruas Tol Sumo Km 718.600/B menewaskan 3 orang dan 12 orang luka serius pada Rabu (27/11/2019) pagi. Korban dirawat di tiga rumah sakit yang berbeda, yakni RS Petrokimia Driyorejo Gresik, RS Anwar Medika Bypass Krian Sidoarjo dan RS Citra Medika Sidoarjo.
Kontributor : Dimas Angga Perkasa
Baca Juga:Cerita Yani Sang Kernet, Sebelum Bus Kramat Jati Terjun Bebas Dari Tol Sumo