Kisah Dokter Hilmi Berjuang Sembuhkan Pasien Covid Hingga Nafas Terakhirnya

Loyalitas itu ditunjukkan agar banyak pasien sembuh dari Covid-19. Meski sebenarnya sang suami juga sedang 'berperang' melawan penyakitnya.

Chandra Iswinarno
Senin, 08 Juni 2020 | 21:25 WIB
Kisah Dokter Hilmi Berjuang Sembuhkan Pasien Covid Hingga Nafas Terakhirnya
Richard saat di atas makam ayahnya. [Dokumentasi keluarga]

Sementara itu, Richard anak sulung dari pasangan dr Hilmi dan Dewi mengaku bangga kepada orang tuanya. Pasalnya, di saat menahan sakit ayahnya masih semangat menjadi tenaga medis menyebuhkan pasien dari virus corona. 

"Bangga sama papa, menahan sakit demi para pasiennya agar menyembuhkan orang lain," kenangnya. 

Kontributor : Amin Alamsyah

Baca Juga:19 Dokter Meninggal Karena Corona, IDI Bentuk Tim Audit

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak